Republika Online |
Resep Fatmah Bahalwan: Bolu Gulung Marmer Kukus Posted: 09 Jun 2011 02:00 PM PDT Tidak punya oven? Bukan alasan untuk tidak membuat bolu gulung. Resep kali ini cukup dikukus saja. Telur irit, cara mudah, mau apalagi? Dicoba yuk! 4 btr telur 80 gr tepung terigu protein sedang Bahan C: Bahan D: 1 sdt pasta cokelat Cara membuatnya: 1. Kocok bahan A hingga kental, masukkan bahan B aduk rata, tuangi bahan C aduk rata. Halaman ini kerja sama Republika Online dengan Natural Cooking Club. Resep di blog Anda ingin tampil di sini? Silakan kirim link-nya ke alamat emailhikmah@rol.republika.co.id Full Feed Generated by Get Full RSS, sponsored by USA Best Price. |
Kedelai Potensial Jadi Makanan Pendamping ASI Posted: 09 Jun 2011 08:51 AM PDT REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Kedelai bisa menghasilkan isolat protein, makanan balita. "Kedelai menjadi sumber asam amino esensial yang bagus bagi pertumbuhan bayi, memiliki nilai cerna tinggi, dan tidak mengandung laktosa," katanya di Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta. Selain itu, menurut dia dalam diskusi "90 Minutes on Knowledge Partnership", kedelai juga mengandung mineral berupa zat besi, selenium, mangan, copper hingga magnesium. Kedelai juga memiliki kandungan lemak fospolid, vitamin E, dan tanpa kolesterol. Ia mengatakan perlu pengolahan kedelai yang variatif agar tidak sekadar menjadi suguhan sajian makanan tempe, tahu, susu kedelai, dan kecap. Kedelai juga bisa diolah menjadi tepung untuk produk roti, bahan biskuit dan mi, serta daging tiruan atau meat analog bagi mereka yang memilih hidup vegetarian. "Namun demikian, langkah pengolahan kedelai untuk bahan makanan tambahan pendamping air susu ibu (ASI) memang masih memerlukan kajian lebih jauh, terutama untuk mengurangi bau langu, meningkatkan nilai cerna, dan mengurangi olgosacharida," katanya. Sourcing and Suppliers Development Buyer PT Sari Husada Yogyakarta Ahmad Yama mengatakan kedelai varietas Anjasmoro kini menjadi pilihan perusahaannya untuk bisa dibudidayakan oleh petani. "Kami telah menggandeng sejumlah pihak seperti lembaga swadaya masyarakat (LSM) dan perguruan tinggi termasuk UGM untuk mengembangkan penelitian kedelai sebagai bahan pangan pendamping ASI," katanya. Full Feed Generated by Get Full RSS, sponsored by USA Best Price. |
You are subscribed to email updates from Republika Online - Gaya Hidup RSS Feed To stop receiving these emails, you may unsubscribe now. | Email delivery powered by Google |
Google Inc., 20 West Kinzie, Chicago IL USA 60610 |
Tiada ulasan:
Catat Ulasan