Rabu, 24 April 2013

Republika Online

Republika Online


PKS Ikrar Kampanye Antipolitik Uang pada Pemilu 2014

Posted: 24 Apr 2013 11:26 PM PDT

REPUBLIKA.CO.ID, KULON PROGO --  Dewan Pimpinan Daerah Partai Keadilan Sejahtera Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta, berikrar antipolitik uang atau tidak akan melakukan politik uang untuk mendapat suara pada Pemilihan Umum 2014.

Ketua DPD PKS Kulon Progo Hamam Cahyadi di Kulon Progo, Kamis, mengatakan komitmen pencalegan pada Jumat 19 April, karena adanya ikrar bersama semua caleg PKS tidak akan berpolitik uang, baik ke DPD maupun lewat tim sukses yang akan dibentuknya.

"Maksud dan tujuan PKS ikrar tidak berpolitik uang adalah meraih kemenangan 2014 dengan barokah.Insya Allah, kami pasti bisa," kata Hamam.

Menurut dia, untuk mencegah terjadinya politik uang, perlu adanya pengawasan di lapangan oleh masyarakat dan Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu).

Ia mengatakan, pelaporan adanya politik uang masih tebang pilih, contohnya di Pekalongan (Jawa Tengah) penjual tempe bisa masuk penjara tiga bulan karena menggunakan kertas partai politik (parpol) untuk membungkus tempe. Sementara yang jelas ada uang ratusan beredar semua diam bahagia.

"Mencegah politik uang, kalau pasalnya seperti narkoba, tidak akan signifikan," katanya.

Ketua Badan Pemenangan Pemilu (Bapilu) DPD PKS Kulon Progo mengatakan partainya mendapat bantuan dana melalui Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kulon Progo sebesar Rp61 juta per tahun.

"Tidak ada dana selain itu dari anggaran provinsi atau pusat. Seharusnya, pemerintah pusat dan DPR RI memikirkan kiranya berketapatan dengan tahun pemilu mestinya seluruh parpol didukung anggaran yg layak, misal hanya untuk biaya cetak alat peraga atribut, saksi, kampanye terbuka sekalipun hanya sekali tiap-tiap parpol yang semuanya dalam batas adil dan hemat," katanya.

Ia mengatakan parpol yang tugas kerjanya dari memuat peraturan daerah hingga undang-undang.

"Perlu adanya anggaran khusus kampanye bagi partai," katanya.

Terkait fenomena sekarang ini bahwa parpol yang dibelakangnya konglomerat atau pengusaha pasti lebih kuat kemampuan keuangannya.

Malaysia Mulai Diwarnai Ledakan Saat Kampanye

Posted: 24 Apr 2013 11:25 PM PDT

REPUBLIKA.CO.ID, NIBONG TEBAL -- Polisi menemukan bahan peledak di lokasi kampanye Barisan Nasional di Nibong Tebal, Pulau Pinang, Malaysia. Ini terjadi setelah sebelumnya pada Selasa (23/4) sebuah bom meledak di lokasi yang sama dan melukai seorang pekerja partai berkuasa tersebut.

Wakil Kepala Polisi Penang, Comm Datuk Abdul Rahim Hanafi, seperti dikutip harian The Star, Kamis (25/4), mengatakan bahan peledak tersebut ditemukan setelah polisi menutup kawasan tersebut untuk penyelidikan.

"Skuad bom berhasil menjinakkan bom tersebut menggunakan robot peledak bom sekitar lima jam kemudian. Bahan peledak tersebut tidak dilengkapi dengan pecahan peluru namun dirancang untuk menghasilkan suara dahsyat untuk menakut-nakuti khalayak ramai," katanya.

Ia mengatakan, ledakan pertama berasal dari bom rakitan dan bukan sekadar kembang api seperti dugaan semula. "Kami yakin pelaku berencana membuat ledakan kedua setelah ledakan pertama. Kami telah membentuk satuan tugas untuk menginvestigasi insiden ini," katanya seraya menambahkan sampai saat ini polisi telah meminta keterangan tujuh saksi dalam kasus yang akan ditangani berdasar Pasal 6 UU Bahan Peledak itu.

Abdul Rahim mengatakan, kamera CCTV yang dipasang dekat lokasi kejadian tidak berfungsi. Saat ledakan terjadi, seorang pekerja Barisan Nasional tengah berjalan di dekat tong sampah di lokasi tersebut sehingga ia terluka akibat terkena pecahan plastik.

Pada saat yang sama Ketua Gerakan Penang Datuk Teng Hock tengah berceramah di hadapan sekitar 3 ribu orang. Petugas penjinak bom kemudian menyisir lokasi tersebut untuk mencari bahan peledak lain.

Republika Online

Republika Online


PKS Ikrar Kampanye Antipolitik Uang pada Pemilu 2014

Posted: 24 Apr 2013 11:26 PM PDT

REPUBLIKA.CO.ID, KULON PROGO --  Dewan Pimpinan Daerah Partai Keadilan Sejahtera Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta, berikrar antipolitik uang atau tidak akan melakukan politik uang untuk mendapat suara pada Pemilihan Umum 2014.

Ketua DPD PKS Kulon Progo Hamam Cahyadi di Kulon Progo, Kamis, mengatakan komitmen pencalegan pada Jumat 19 April, karena adanya ikrar bersama semua caleg PKS tidak akan berpolitik uang, baik ke DPD maupun lewat tim sukses yang akan dibentuknya.

"Maksud dan tujuan PKS ikrar tidak berpolitik uang adalah meraih kemenangan 2014 dengan barokah.Insya Allah, kami pasti bisa," kata Hamam.

Menurut dia, untuk mencegah terjadinya politik uang, perlu adanya pengawasan di lapangan oleh masyarakat dan Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu).

Ia mengatakan, pelaporan adanya politik uang masih tebang pilih, contohnya di Pekalongan (Jawa Tengah) penjual tempe bisa masuk penjara tiga bulan karena menggunakan kertas partai politik (parpol) untuk membungkus tempe. Sementara yang jelas ada uang ratusan beredar semua diam bahagia.

"Mencegah politik uang, kalau pasalnya seperti narkoba, tidak akan signifikan," katanya.

Ketua Badan Pemenangan Pemilu (Bapilu) DPD PKS Kulon Progo mengatakan partainya mendapat bantuan dana melalui Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kulon Progo sebesar Rp61 juta per tahun.

"Tidak ada dana selain itu dari anggaran provinsi atau pusat. Seharusnya, pemerintah pusat dan DPR RI memikirkan kiranya berketapatan dengan tahun pemilu mestinya seluruh parpol didukung anggaran yg layak, misal hanya untuk biaya cetak alat peraga atribut, saksi, kampanye terbuka sekalipun hanya sekali tiap-tiap parpol yang semuanya dalam batas adil dan hemat," katanya.

Ia mengatakan parpol yang tugas kerjanya dari memuat peraturan daerah hingga undang-undang.

"Perlu adanya anggaran khusus kampanye bagi partai," katanya.

Terkait fenomena sekarang ini bahwa parpol yang dibelakangnya konglomerat atau pengusaha pasti lebih kuat kemampuan keuangannya.

Malaysia Mulai Diwarnai Ledakan Saat Kampanye

Posted: 24 Apr 2013 11:25 PM PDT

REPUBLIKA.CO.ID, NIBONG TEBAL -- Polisi menemukan bahan peledak di lokasi kampanye Barisan Nasional di Nibong Tebal, Pulau Pinang, Malaysia. Ini terjadi setelah sebelumnya pada Selasa (23/4) sebuah bom meledak di lokasi yang sama dan melukai seorang pekerja partai berkuasa tersebut.

Wakil Kepala Polisi Penang, Comm Datuk Abdul Rahim Hanafi, seperti dikutip harian The Star, Kamis (25/4), mengatakan bahan peledak tersebut ditemukan setelah polisi menutup kawasan tersebut untuk penyelidikan.

"Skuad bom berhasil menjinakkan bom tersebut menggunakan robot peledak bom sekitar lima jam kemudian. Bahan peledak tersebut tidak dilengkapi dengan pecahan peluru namun dirancang untuk menghasilkan suara dahsyat untuk menakut-nakuti khalayak ramai," katanya.

Ia mengatakan, ledakan pertama berasal dari bom rakitan dan bukan sekadar kembang api seperti dugaan semula. "Kami yakin pelaku berencana membuat ledakan kedua setelah ledakan pertama. Kami telah membentuk satuan tugas untuk menginvestigasi insiden ini," katanya seraya menambahkan sampai saat ini polisi telah meminta keterangan tujuh saksi dalam kasus yang akan ditangani berdasar Pasal 6 UU Bahan Peledak itu.

Abdul Rahim mengatakan, kamera CCTV yang dipasang dekat lokasi kejadian tidak berfungsi. Saat ledakan terjadi, seorang pekerja Barisan Nasional tengah berjalan di dekat tong sampah di lokasi tersebut sehingga ia terluka akibat terkena pecahan plastik.

Pada saat yang sama Ketua Gerakan Penang Datuk Teng Hock tengah berceramah di hadapan sekitar 3 ribu orang. Petugas penjinak bom kemudian menyisir lokasi tersebut untuk mencari bahan peledak lain.

KOMPASentertainment

KOMPASentertainment


KOMPASentertainment

Posted:


Notice: Undefined index: HTTP_USER_AGENT in /www/cyb2-wskcwp-02/public_html/kompascom2011/index.php on line 13
KOMPASentertainmenthttp://entertainment.kompas.com/ News and Serviceid2008 Kompas Cyber MediaTue, 08 Jan 2013 16:37:33 +0000KOMPAS.comhttp://www.kompas.com http://www.kompas.com/data/images/logo_kompas_putih.gif14420KOMPAS.com, Lebih Lengkap, Lebih LuasEstelle Linden Tolak Bedah Plastikhttp://entertainment.kompas.com/read/xml/2013/01/07/20540179/Estelle.Linden.Tolak.Bedah.Plastik Mon , 07 Jan 2013 20:54:01 +0000<img src="http://stat.k.kidsklik.com/data/photo/2013/01/07/2051299-estelle-linden-t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Estelle Linden bersyukur dengan anugerah tubuh dan wajah yang sempurna. Ia tak pernah sedikit pun berniat menjalani bedah plastik.http://entertainment.kompas.com/read/xml/2013/01/07/20540179/Estelle.Linden.Tolak.Bedah.Plastik100 Hari Tak Pulang, Ramon Y Tungka Bingung Soal Pakaian Dalamhttp://entertainment.kompas.com/read/xml/2013/01/07/19561141/100.Hari.Tak.Pulang..Ramon.Y.Tungka.Bingung.Soal.Pakaian.Dalam Mon , 07 Jan 2013 19:56:11 +0000<img src="http://stat.k.kidsklik.com/data/photo/2013/01/07/1652364-100-hari-keliling-indonesia-t.JPG" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Untuk berkeliling Indonesia 100 hari, Ramon Y Tungka mengaku masih bingung harus membawa berapa banyak busana, termasuk pakaian dalam.http://entertainment.kompas.com/read/xml/2013/01/07/19561141/100.Hari.Tak.Pulang..Ramon.Y.Tungka.Bingung.Soal.Pakaian.DalamEmma Watson Terpesona Kecantikan Emma Thompson http://entertainment.kompas.com/read/xml/2013/01/07/16520516/Emma.Watson.Terpesona.Kecantikan.Emma.Thompson. Mon , 07 Jan 2013 16:52:05 +0000<img src="http://stat.k.kidsklik.com/data/photo/2013/01/07/1650179-duo-emma-t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Emma Watson memuji aktris Emma Thompson sebagai salah satu wanita tercantik yang pernah dia temui.http://entertainment.kompas.com/read/xml/2013/01/07/16520516/Emma.Watson.Terpesona.Kecantikan.Emma.Thompson.Kulit Sering Bermasalah, Scarlett Johansson Jadi Ahli Dermatologihttp://entertainment.kompas.com/read/xml/2013/01/07/1636203/Kulit.Sering.Bermasalah..Scarlett.Johansson.Jadi.Ahli.Dermatologi Mon , 07 Jan 2013 16:36:20 +0000<img src="http://stat.k.kidsklik.com/data/photo/2010/11/16/1142078t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Gara-gara masalah kulit yang dulu sering dialaminya, aktris Hollywood Scarlett Johansson menjadi ahli dermatologi.http://entertainment.kompas.com/read/xml/2013/01/07/1636203/Kulit.Sering.Bermasalah..Scarlett.Johansson.Jadi.Ahli.DermatologiKrisdayanti Rumit, Vina Panduwinata Tipishttp://entertainment.kompas.com/read/xml/2013/01/02/14440627/Krisdayanti.Rumit..Vina.Panduwinata.Tipis Wed , 02 Jan 2013 14:44:06 +0000<img src="http://stat.k.kidsklik.com/data/photo/2013/01/02/1431133-krisdayanti-t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Penata rias Derry mengungkapkan rias wajah yang berbeda untuk Krisdayanti dan Vina Panduwinata untuk penampilan mereka dalam sebuah acara.http://entertainment.kompas.com/read/xml/2013/01/02/14440627/Krisdayanti.Rumit..Vina.Panduwinata.TipisVina Panduwinata Lupakan Kostum "Burung Camar" yang Hilanghttp://entertainment.kompas.com/read/xml/2013/01/01/14453876/Vina.Panduwinata.Lupakan.Kostum.Burung.Camar.yang.Hilang Tue , 01 Jan 2013 14:45:38 +0000<img src="http://stat.k.kidsklik.com/data/photo/2013/01/01/1442587-konser-kolaborasi-diva-t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Vina Panduwinata agaknya tak suka menyimpan busana-busana panggungnya, tidak terkecuali yang mahal. Bahkan, akunya, satu kostumnya sudah hilang.http://entertainment.kompas.com/read/xml/2013/01/01/14453876/Vina.Panduwinata.Lupakan.Kostum.Burung.Camar.yang.HilangWah... Perlengkapan Rias Wajah KD dan Vina Semobil Penuhhttp://entertainment.kompas.com/read/xml/2013/01/01/12352120/Wah....Perlengkapan.Rias.Wajah.KD.dan.Vina.Semobil.Penuh Tue , 01 Jan 2013 12:35:21 +0000<img src="http://stat.k.kidsklik.com/data/photo/2012/01/08/1310497t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Derry tampak sibuk memasukkan perlengkapan rias wajah Krisdayanti (KD) dan Vina Panduwinata ke dalam sebuah mobil.http://entertainment.kompas.com/read/xml/2013/01/01/12352120/Wah....Perlengkapan.Rias.Wajah.KD.dan.Vina.Semobil.PenuhKarena Penari "Gangnam Style", Kosmetik Korsel Laris di Londonhttp://entertainment.kompas.com/read/xml/2012/12/31/17225495/Karena.Penari.Gangnam.Style..Kosmetik.Korsel.Laris.di.London Mon , 31 Dec 2012 17:22:54 +0000<img src="http://stat.k.kidsklik.com/data/photo/2012/11/16/1224458-psy-di-mtv-europe-music-awards-2012-t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Agaknya para cewek yang menjadi membeli produk kosmetik Korsel ingin terlihat seperti para penari dalam video lagu "Gangnam Style".http://entertainment.kompas.com/read/xml/2012/12/31/17225495/Karena.Penari.Gangnam.Style..Kosmetik.Korsel.Laris.di.LondonBlake Lively dan Kenangan Sepatu Indahhttp://entertainment.kompas.com/read/xml/2012/12/31/12570434/Blake.Lively.dan.Kenangan.Sepatu.Indah Mon , 31 Dec 2012 12:57:04 +0000<img src="http://stat.k.kidsklik.com/data/photo/2011/11/08/2104349t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Christian Louboutin pernah menamakan sepasang sepatu yang dirancangnya dengan nama Blake Lively.http://entertainment.kompas.com/read/xml/2012/12/31/12570434/Blake.Lively.dan.Kenangan.Sepatu.IndahDhini Aminarti Berharap Baju Koko Jadi Trenhttp://entertainment.kompas.com/read/xml/2012/12/30/16182152/Dhini.Aminarti.Berharap.Baju.Koko.Jadi.Tren Sun , 30 Dec 2012 16:18:21 +0000<img src="http://stat.k.kidsklik.com/data/photo/2012/12/16/1724496-dimas-seto-dan-dhini-aminarti-1-t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Dhini Aminarti, yang memulai bisnis busananya dengan menjual baju koko, berharap pakaian jenis itu menjadi tren.http://entertainment.kompas.com/read/xml/2012/12/30/16182152/Dhini.Aminarti.Berharap.Baju.Koko.Jadi.TrenGurita, Tato Baru Gary Iskakhttp://entertainment.kompas.com/read/xml/2012/12/30/13381422/Gurita..Tato.Baru.Gary.Iskak Sun , 30 Dec 2012 13:38:14 +0000<img src="http://stat.k.kidsklik.com/data/photo/2012/12/30/1333577-gary-iskak-t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Gary Iskak menambah lagi tatonya, yang sudah lebih dari 20 buah. Gary memilih gurita untuk tato barunya.http://entertainment.kompas.com/read/xml/2012/12/30/13381422/Gurita..Tato.Baru.Gary.IskakAriel Kembali Gandeng Luna Maya?http://entertainment.kompas.com/read/xml/2012/12/29/11330317/Ariel.Kembali.Gandeng.Luna.Maya Sat , 29 Dec 2012 11:33:03 +0000<img src="http://stat.k.kidsklik.com/data/photo/2012/11/08/2337403-luna-maya-t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Nama Ariel dan Luna Maya kembali dipertemukan, tapi kali ini bukan dalam hubungan percintaan. Keduanya menjalin hubungan lewat bisnis.http://entertainment.kompas.com/read/xml/2012/12/29/11330317/Ariel.Kembali.Gandeng.Luna.MayaBermodal Tak Sampai Rp 1 Juta, Anda Bisa Pakai Sepatu Arielhttp://entertainment.kompas.com/read/xml/2012/12/28/19582537/Bermodal.Tak.Sampai.Rp.1.Juta..Anda.Bisa.Pakai.Sepatu.Ariel Fri , 28 Dec 2012 19:58:25 +0000<img src="http://stat.k.kidsklik.com/data/photo/2012/09/17/1018398t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Dengan membuka usaha sepatu, Ariel mengikuti jejak rekan-rekan seprofesinya yang berbisnis di luar bidang musik.http://entertainment.kompas.com/read/xml/2012/12/28/19582537/Bermodal.Tak.Sampai.Rp.1.Juta..Anda.Bisa.Pakai.Sepatu.ArielVictoria Beckham Selalu Orisinal http://entertainment.kompas.com/read/xml/2012/12/27/19392883/Victoria.Beckham.Selalu.Orisinal. Thu , 27 Dec 2012 19:39:28 +0000<img src="http://stat.k.kidsklik.com/data/photo/2012/08/16/1104354t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Victoria Beckham selalu tampil orisinal karena dia tak peduli dengan apa yang dilakukan orang lain, termasuk para pesaingnya.http://entertainment.kompas.com/read/xml/2012/12/27/19392883/Victoria.Beckham.Selalu.Orisinal.Parfum Lady Gaga, Parfum Terlaris Keluaran Selebritas di Inggrishttp://entertainment.kompas.com/read/xml/2012/12/27/11220638/Parfum.Lady.Gaga..Parfum.Terlaris.Keluaran.Selebritas.di.Inggris Thu , 27 Dec 2012 11:22:06 +0000<img src="http://stat.k.kidsklik.com/data/photo/2012/09/17/1237156t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Fame, parfum pertama Lady Gaga, pada Natal 2012 disebut sebagai parfum terlaris keluaran selebritas di pasar Inggris.http://entertainment.kompas.com/read/xml/2012/12/27/11220638/Parfum.Lady.Gaga..Parfum.Terlaris.Keluaran.Selebritas.di.Inggris

KOMPAS.com - Internasional

KOMPAS.com - Internasional


Bom Boston Diledakkan Pakai "Remote" Mobil Mainan

Posted: 25 Apr 2013 03:12 AM PDT

Bom Boston Diledakkan Pakai "Remote" Mobil Mainan

Kamis, 25 April 2013 | 10:12 WIB

WASHINGTON, KOMPAS.com  Dua bom yang meledak di Maraton Boston, yang menewaskan tiga orang dan melukai 264 orang lainnya, diledakkan dengan sebuah remote yang biasa digunakan untuk mengontrol sebuah mobil mainan. Demikian kata para investigator AS kepada sebuah panel DPR, Rabu (24/4/2013).

"Itu sebuah remote control untuk mobil mainan," kata anggata DPR AS, Ducth Ruppersberger, dari Partai Demokrat. Ruppersberger, yang merupakan anggota Komite Intelijen DPR, mengatakan hal itu kepada wartawan setelah para pejabat Departemen Keamanan Dalam Negeri FBI dan Pusat Nasional untuk Kontraterorisme AS memberi tahu komite tersebut tentang hasil penyelidikan mereka.

"Mereka (para investigator) memberi tahu saya dan tersangka nomor dua telah mengatakan, mereka (tersangka pelaku) mendapat informasi tentang bagaimana membuat bom dari majalah Inspire," tambah Ruppersberger. Inspire diciptakan oleh ulama Anwar al-Awlaki yang merupakan warga Amerika turunan Yaman. Al-Awlaki seorang pemimpin afiliasi Al Qaeda di Yaman yang telah tewas dalam serangan pesawat tak berawak AS.

Ruppersberger mengatakan, artikel tentang membuat bom di Inspire itu berjudul, "Bagaimana Membuat Sebuah Bom di Dapur Ibumu".

Polisi mengatakan, dua bersaudara tersangka pelaku ledakan bom itu, Tamerlan Tsarnaev dan Dzhokhar Tsarnaev, menanam dan meledakkan dua bom dalam panci presto di dekat garis finis Maraton Boston pada 15 April lalu. Tamerlan Tsarnaev (26 tahun) tewas dalam baku tembak dengan polisi beberapa hari kemudian, sementara Dzhokhar Tsarnaev (19) kini tergolek akibat luka di sebuah rumah sakit di Boston dan telah memberikan sejumlah informasi kepada pihak berwenang.

Ruppersberger menegaskan bahwa setidaknya beberapa dari bahan peledak yang digunakan dalam serangan itu berasal dari sebuah toko kembang api di New Hampshire. "Salah satu dari dua bersaudara, yang lebih tua, datang ke toko di New Hampshire dan mencari bahan peledak yang paling volatil sehingga Anda akan 'mendapatkan ledakan yang kuat'," kata Ruppersberger.

Editor :

Egidius Patnistik

Cara Obama Cegah Putrinya Punya Tato

Posted: 25 Apr 2013 01:42 AM PDT

Cara Obama Cegah Putrinya Punya Tato

Kamis, 25 April 2013 | 08:42 WIB

WASHINGTON, KOMPAS.com Anda tidak ingin anak Anda punya tato? Coba simak cara Presiden AS Barack Obama. Ia memiliki strategi unik dalam mencegah kedua putrinya punya tato di tubuh mereka. Obama dan istrinya, Michelle, mengancam akan membuat desain tato yang sama, lalu mengunggahnya sebagai sebuah tato keluarga ke YouTube.

"Apa yang telah kami sampaikan kepada gadis-gadis itu adalah, 'Jika kalian memutuskan bahwa kalian akan memiliki tato, maka ibu kalian dan saya akan membuat tato yang (desainnya) sama persis, di tempat yang sama pula," kata Obama dalam acara NBC Today pada Rabu (24/4).

"Kami akan memasukkannya ke YouTube dan memamerkannya sebagai tato keluarga," katanya. "Menurut pemikiran kami, hal itu mungkin akan menghalangi mereka dari pemikiran bahwa itu merupakan cara yang baik untuk membangkang."

Obama dan istrinya, Michelle, punya dua putri, yaitu Malia (14 tahun) dan Sasha (11).

Editor :

Egidius Patnistik

Republika Online

Republika Online


Sensasi Hidup Sehat dan Kerja Keras di Simply Valore Hotel

Posted: 24 Apr 2013 06:11 PM PDT

REPUBLIKA.CO.ID,Bandung memang segalanya. Dengan wisata kuliner yang beragam, tempat nongkrong yang asyik plus kesejukan udara Bandung yang memang menjadi andalan wisata kota yang terletak di tanah Parahyangan ini. Nah bagi Anda yang terbiasa bekerja keras namun dengan mengusung konsep hidup sehat, tak salah rasanya jika Anda meluangkan waktu istirahat Anda di The Edge Superblock Apartment, Hotel and Shopping Archade yang terletak di sudut kota antara Cimahi dan Bandung. Kawasan ini terletak di Jl Raya Baros No 57 Cimahi atau 7 menit dari Gerbang Tol Pasteur Kota Bandung.

Hunian apartemen dengan17 lantai ini dilengkapi kenyamanan beberapa fasilitas tambahan. Misalnya, Simply Valore Hotel. Jika Anda berkunjung ke Bandung dan ingin mencari suasan baru, silahkan Anda bisa menginap di hotel yang mengusung konsep a family budget dengan fasilitas deluxe room dan valore suite.

Tak hanya itu, Anda ingin menjajal kuliner yang memang menjadi andalan wisata di Bandung. Terdapat restoran yang memiliki cita rasa keunikan tersendiri dari menu pilihan dan rasa tersendiri perpaduan makanan barat dan timur. Mengusung konsep Fusionwork, para penggemar kuliner akan menjajal beragam makanan dari Sabang sampai Merauke.

Selain makanan dan minuman yang beragam, jika Anda lelah, hotel ini menyediakan sarana olahraga Gym Master Pusat Fitness Centre dan kolam renang yang cukup luas. Tak hanya untuk orang dewasa, Anda yang mempunyai anak-anak, bisa juga bergabung berenang bersama keluarga baik untuk berenang maupun area bermain yang cukup luas untuk futsal ataupun segudang permainan anak-anak lainnya.

Khusus di April ini, Simply Valore Hotel akan mengadakan gathering yang bertajuk tentang kesehatan. Acara ini akan diadakan hari ini, 24 April 2013 di area meeting room Milano melibatkan beberapa peserta undangan dari Anggota Apindo, Instansi Pemerintahan serta Perbankan.

Healthy for Workaholic adalah tema yang diusung dalam acara gathering ini. Apalagi sejumlah narasumber dan pakar kesehatan yang melibatkan Dinkes Kota Cimahi, Karumkit TK II Dustira, Ahli Gizi dan Safety Food dari Univ Pendidikan Indonesia akan hadir mengupas semua persoalan hidup sehat.

Waspada, Cuaca Panas Picu Stroke

Posted: 24 Apr 2013 03:03 PM PDT

.

REPUBLIKA.CO.ID, MEDAN -- Masyarakat diharapkan lebih waspada terhadap cuaca panas yang saat ini melanda sejumlah kota, termasuk Kota Medan dan sekitarnya. Karena, bukan hanya dapat menyebabkan biang keringat dan infeksi saluran pernapasan, namun cuaca panas juga berisiko menjadi pencetus penyakit stroke.

Dokter spesialis penyakit dalam, dr Umar Zein, di Medan, Rabu (24/4), mengatakan udara panas yang terlalu tinggi, dapat menyebabkan dehidrasi bahkan sampai pingsan. Inilah yang menyebabkan terjadinya heat stroke yang merupakan ancaman serius karena dapat berakibat kematian atau kecacatan fatal.

"Heat stroke ini, biasa terjadi di lingkungan yang suhunya tinggi. Umumnya, kondisi ini terjadi di daerah panas yang kelembabannya rendah, seperti di Arab Saudi, orang yang berada di sana tidak berkeringat karena keringatnya menguap sehingga dia dehidrasi dan pingsan. Tapi kalau di Indonesia, keringat kita banyak dan membuat kita haus sehinga heat stroke jarang terjadi," katanya.

Namun, katanya, cuaca panas dengan kelembaban tinggi seperti di Indonesia tidak secara langsung menyebabkan stroke, melainkan hanya menjadi pencetus atau pemicu terjadinya stroke. "Kalau cuaca panas di Indonesia tidak secara langung menyebabkan stroke, atau mengakibatkan pemecahan pembuluh darah. Namun, hanya sebagai pemicu pembuluh darah yang sudah menyempit karena dehidrasi menjadi tersumbat," katanya.

Faktor risiko terjadinya stroke ini, antara lain penderita hipertensi, diabetes, obesitas, dan kadar lemak darah tinggi dan untuk usia yang rentan mengalami penyakit stroke pada umumnya adalah usia dewasa.

Menurut dia, untuk mengatasi hal ini yang dapat dilakukan adalah dengan mengendalikan faktor resiko, misalnya jika diabetes agar diturunkan kadar gulanya, hipertensi harus diturunkan tekanan darahnya, dan jika karena kadar lemak darah juga harus diturunkan kadar kolestrol dengan cara menjaga makanan, diet, dan olahraga.

Utusan Online - Luar Negara

Utusan Online - Luar Negara


2 didakwa sebar gambar separuh bogel Catherine William

Posted: 24 Apr 2013 11:32 AM PDT

PARIS 25 April - Sebuah mahkamah di sini semalam mendakwa dua individu atas kesalahan menyiarkan gambar separuh bogel isteri Putera William, Catherine yang mencetuskan kontroversi.

Menurut sumber mahkamah, kedua-dua individu terbabit merupakan Pengarah Mondadori Group yang bertanggungjawab menyiarkan gambar berkenaan dalam majalah Closer dan seorang jurugambar akhbar La Provence.

Hakim mahkamah mendakwa jurugambar berkenaan atas tuduhan mengganggu ketenteraman orang lain kerana mengambil gambar Catherine berpakaian renang ketika sedang bercuti bersama William di selatan Perancis.

Bagaimanapun identiti kedua-dua tertuduh tidak didedahkan.

Gambar kontroversi Catherine itu disiarkan dalam akhbar La Provence namun, kebanyakan gambar separuh bogel Duchess of Cambridge tersebut disiarkan dalam majalah Closer pada keluaran September lalu. - AFP

Lapan maut dalam letupan bom kereta di Baghdad

Posted: 24 Apr 2013 11:30 AM PDT

BAGHDAD 25 April - Sekurang-kurangnya lapan orang terbunuh dan 23 lagi cedera apabila sebuah bom kereta meletup di sini, semalam.

Menurut kenyataan polis, letupan berkenaan berlaku di sebuah pasar jualan barangan telefon bimbit di Al-Husseiniyah, timur Baghdad.

Bagaimanapun, tiada pihak mengaku bertanggungjawab dalam serangan tersebut. - AFP

Sindikasi international.okezone.com

Sindikasi international.okezone.com


1969, Pasukan Soviet Berseteru dengan China

Posted: 24 Apr 2013 03:03 PM PDT

NEW YORK - Perseteruan yang dramatis terjadi antara pasukan Uni Soviet dan China pada 2 Mei 1969. Di saat itu, kedua mitra komunis saling melepaskan tembakan di wilayah perbatasan, tepatnya di Sungai Ussuri.

Baku tembak antara pasukan Soviet dan China itu dipicu oleh persengketaan. Soviet menuduh pasukan China menyeberangi wilayah perbatasan antara kedua negara itu dan menyerbu pos militer Uni Soviet.

Muncul pula laporan mengenai tewasnya pasukan Rusia di wilayah itu. Namun China justru menuduh balik Uni Soviet. China mengklaim, Soviet-lah yang menyeberangi perbatasan dan menyusup ke wilayah China. Demikian, seperti dilansir dari History.com, Kamis (25/4/2013).

Bentrokan itu merupakan bentrokan pertama yang dialami oleh China dan Soviet. Pada dekade 1960an, hubungan dari dua negara komunis itu juga mulai terkikis karena adanya perbedaan pandangan politik. Negeri Panda menganggap Soviet menyimpang dari ajaran murni Marxis. China turut mengatakan, Amerika Serikat (AS) dan Soviet berkonspirasi untuk menghancurkan Revolusi China.

Negeri Paman Sam langsung memanfaatkan momen itu dengan baik. Pada awal dekade 1970, AS mulai menjalin kontak dengan China secara perlahan. Muncul pula Diplomasi Ping-Pong di era pemerintahan Presiden Richard Nixon.

AS pun terus memanfaatkan momen itu untuk menjinakkan Uni Soviet dalam isu-isu senjata. Meski demikian, AS tetap mengalami perseteruan dengan Soviet terkait isu Perang Vietnam.

Berita Selengkapnya Klik di Sini

(AUL)

Hampir Tertabrak Kereta, Seorang Pria Diselamatkan Satpam

Posted: 24 Apr 2013 11:11 AM PDT

MEDELLIN – Seorang petugas keamanan berhasil menyelamatkan seorang pria yang hampir tertabrak kereta. Kejadian ini sontak mengejutkan semua pengunjung stasiun.
 
Kejadian yang mengejutkan ini terekam kamera CCTV stasiun Metro di Medellin, Kolombia. Dalam video tersebut memperlihatkan seorang pria mengenakan kemeja putih dan celana berwarna gelap berjalan menuju tepi peron stasiun dan tubuhnya hampir tertabrak sebuah kereta yang datang.
 
Namun, seorang petugas polisi Kolombia bernama Gustavo Chaparro, yang sedang bertugas di stasiun Metro itu segera menarik pria yang tidak diketahui namanya tersebut beberapa detik sebelum kereta memasuki stasiun.
 
Video aksi heroik polisi kolombia yang diposting ke YouTube pada 23 April 2013 ini telah membuat heboh penguna internet. Banyak komentar yang mengatakan rasa salutnya pada Chaparro.

"Terima kasih kepada semua orang yang telah memberikan penghargaan kepada saya, tetapi itu adalah tugas saya untuk melindungi dan melayani masyarakat," kata Chaparro. Demikian seperti dikutip Daily Mail, Kamis (25/4/2013).

Berita Selengkapnya Klik di Sini

(faj)

Berita Harian: Dunia

Berita Harian: Dunia


100 terbunuh kilang pakaian runtuh

Posted: 24 Apr 2013 02:02 PM PDT

Savar: Sekurang-kurangnya 100 orang terbunuh, manakala lebih 700 cedera apabila sebuah bangunan lapan tingkat yang menempatkan beberapa kilang pakaian runtuh berhampiran ibu negara Bangladesh pagi semalam, kata pegawai.

Seorang pekerja di bangunan Rana Plaza, Abdur Rahim berkata, kira-kira 2,000 pekerja berada di bangunan itu apabila tingkat atas bangunan terbabit runtuh dan menimpa tingkat di bawahnya dalam kejadian kira-kira jam 8.30 pagi waktu tempatan.

Retakan berlaku sehari sebelum kejadian dan sudah dilaporkan oleh rangkaian berita tempatan. Mereka enggan memasuki bangunan itu, kata beliau yang bekerja di tingkat lima.

Bagaimanapun, Abdur Rahim berkata, pengurus kilang memberi jaminan bangunan itu tiada masalah, yang menyebabkan mereka memasukinya, katanya.

Kira-kira sejam selepas kami bekerja, bangunan runtuh tiba-tiba. Ia seperti gempa bumi, katanya yang menambah, ramai lagi mangsa masih terperangkap.

Kejadian itu mengingatkan semula tragedi kebakaran di kilang pakaian November lalu yang mengorbankan 112 orang dan membangkitkan desakan mengenai keselamatan dalam industri pakaian negara itu.

Sukarelawan cari mangsa
Berpuluh ribu orang berkumpul di tempat kejadian, sebahagian daripada mereka mangsa terselamat yang menangis, sebahagiannya mencari anggota keluarga. Pasukan bomba dan tentera mengguna mesin penggerudi dan kren bekerjasama dengan sukarelawan mencari mangsa daripada bangunan itu.

Menteri Kesihatan, A F M Ruhal Haque berkata menjelang tengah hari semalam, 100 dipercayai mati dalam runtuhan bangunan di Savar, pinggir Dhaka. Brig Jeneral Mohammed Siddiqul Alam Shikder, berkata 600 lagi berjaya diselamatkan.

Kami menghantar dua orang ke dalam bangunan dan menyelamatkan sekurang-kurangnya 20 orang hidup-hidup. Mereka juga memberitahu kami sekurang-kurangnya 100 hingga 150 orang cedera dan 50 mayat masih terperangkap, kata penyelia salah satu kilang pakaian itu, Mohammad Humayun.

Anggota bomba dan tentera bertungkus-lumus menggali di celah runtuhan bagi mencari mangsa yang terselamat.

Sebahagian besar struktur konkrit kelihatan mempunyai kesan pecah seperti ranting. Helaian kain berwarna-warni diikat dengan tingkat atas runtuhan, bagi membolehkan mereka yang terperangkap turun menyelamatkan diri.

Tangan terjulur

Sebelah tangan kelihatan terjulur dari runtuhan. Mayat seorang wanita diselaputi debu juga dapat dilihat di bahagian runtuhan lain. Seorang anggota bomba membawa mayat remaja daripada kawasan itu.

Rahim berkata, ibu dan bapanya, yang bekerja bersamanya di kilang itu, terperangkap.

Saya tidak tahu apa yang berlaku, katanya.

Antara premis perniagaan di bangunan berkenaan adalah Phantom Apparels Ltd, New Wave Style Ltd dan New Wave Brothers Ltd. Ia juga menempatkan bank dan kedai.

Kebakaran November lalu di kilang pakaian Tazreen menarik perhatian antarabangsa mengenai keadaan pekerja dalam industri tekstil di Bangladesh.
Negara itu mempunyai kira-kira 4,000 kilang pakaian dan pakaian eksport kepada peruncit utama Barat.

AP/REUTERS

Tiada bukti Syria guna senjata kimia

Posted: 24 Apr 2013 02:01 PM PDT

Washington: Amerika Syarikat belum lagi memutuskan sama ada rejim Presiden Syria, Bashar al-Assad menggunakan senjata kimia terhadap tentera pemisah tetapi menyokong satu siasatan mengenai perkara itu, lapor Rumah Putih semalam.

Kami menyokong siasatan dijalankan dan kami memantau perkara ini dan belum mendapat sebarang keputusan bahawa ada penggunaan senjata kimia, kata jurucakap Rumah Putih, Jay Carney kepada pemberita.

Carney mengingatkan kata-kata Presiden Barack Obama bahawa penggunaan senjata kimia tidak dapat diterima.

Ada di kalangan mereka dalam kerajaan Syria yang melahirkan keinginan untuk menggunakan senjata kimia bagi melindungi kepentingan mereka dan meneruskan pemerintahan rejim Assad, kata jurucakap terbabit.

Masih curiga dakwaan

Kami masih curiga dengan sebarang dakwaan bahawa pihak penentang menggunakan senjata kimia.

Ketua penyelidikan dan analisis bahagian risikan tentera, tentera Israel, Brigadier Jeneral Itai Brun sebelum itu mendakwa Assad bersalah kerana menggunakan senjata kimia, seperti sarin terhadap pemberontak.
Satu daripada ciri terkini adalah meningkatnya penggunaan oleh rejim peluru berpandu permukaan, roket dan senjata kimia, kata Brun pada satu persidangan.

Bagi pemahaman profesional terbaik kami, rejim terbabit menggunakan senjata kimia maut terhadap pemisah dalam sebilangan insiden sejak beberapa bulan lalu, katanya.

Khamis lalu Setiausaha Negara Amerika Syarikat, John Kerry berkata bahawa Perdana Menteri Israel, Benjamin Netanyahu tidak dapat mengesahkan penggunaan senjata kimia Syria.

Saya rasa adil untuk mengatakan (perdana menteri) bukan dalam kedudukan untuk mengesahkan perkara itu dalam mesyuarat ini, kata Kerry di Brussels di mana beliau menghadiri satu mesyuarat menteri luar NATO.

Agensi

Sindikasi celebrity.okezone.com

Sindikasi celebrity.okezone.com


Hah, Eyang Subur Mau Nyapres?

Posted: 24 Apr 2013 09:32 AM PDT

Rabu, 24 April 2013 23:32 wib

JAKARTA - Di balik langkahnya menerima fatwa Majelis Ulama Indonesia (MUI), Eyang Subur berencana mencalonkan diri sebagai presiden pada Pemilu 2014.

Sebelumnya, Eyang Subur mengaku siap bertobat seperti anjuran MUI. Bahkan, dia telah menunjuk Front Pembela Islam (FPI) untuk menuntunnya.

"Saya akan menghubungi Habib Selon, karena Habib Selon dan FPI yang membimbing pertama kali dalam menceraikan istrinya yang adik kakak itu ialah Habib Selon. Dan kita meminta untuk selanjutnya Habib Selon dan FPI Jakarta yang melakukan pembimbingan," kata sang kuasa hukum, Ramdan Alamsyah.

Diminta bertobat, Ramdan justru mengungkapkan kliennya akan mencalonkan diri sebagai presiden menggantikan Susilo Bambang Yudhoyono.


"Berarti seluruh masyarakat Indonesia sayang dengan Eyang Subur, meminta untuk dibimbing enggak apa-apa, jadi kan ada tuntunan. Siapa tahu besok bisa jadi capres (calon presiden)?," ungkapnya.

Sementara itu, saat ditanyakan kepada Adi Bing Slamet mengenai rencana bekas guru spiritualnya mencalonkan diri sebagai presiden, dia malah berkelakar.

"Dia mau nyalonin presiden? Sejak kapan kita punya presiden enggak punya gigi?," tutup Adi.

Lihat videonya di sini.

(Go Spot/Media/nsa)

Bicarakan Kontrak Video Seks, Farrah Abraham Ajak Anaknya

Posted: 24 Apr 2013 08:10 AM PDT

Rabu, 24 April 2013 22:10 wib
Hutami Windiarti - Okezone

LOS ANGELES - Farrah Abraham menjadi incaran sejumlah media setelah video seksnya dengan bintang porno, James Deen, tersebar di dunia maya.

Wanita berusia 21 tahun itu pun mendapat banyak tawaran dari beberapa perusahaan yang bersedia membeli rekaman hubungan intimnya dengan nilai fantastis.

Seperti yang dilakukan Farrah ketika melakukan negosiasi dengan perusahaan Vivid Entertainment, pada Minggu lalu. Namun, beberapa orang sangat terkejut ketika melihat dia membawa putri kecilnya yang masih berusia empat tahun, Sophia.

Padahal, Farrah akan membicarakan kontrak mengenai video tidak senonohnya dengan James. Selain ditemani Sophia, dia juga datang bersama sang ayah. Demikian seperti dilansir Dailymail, Rabu (24/4/2013).

Saat meninggalkan tempat tersebut, Farrah mengaku masih mempertimbangkan perusahaan yang ingin membeli video seksnya dengan harga yang besar.

"Aku baru saja mendapat keuntungan yang besar dari perusahaan lain yang bilang mereka terkesan (dengan video porno)," tandasnya.

(nsa)

KOMPAS.com - Nasional

KOMPAS.com - Nasional


Susno pun Minta Perlindungan Polda Jabar

Posted: 24 Apr 2013 08:07 PM PDT

BANDUNG, KOMPAS.com - Susno Duadji, tersangka kasus korupsi yang telah ditolak permohonan kasasinya, mati-matian menolak eksekusi. Bekas Kepala Badan Reserse Kriminal Markas Besar Kepolisian Republik Indonesia ini pun tak sungkan meminta perlindungan pada Polda Jawa Barat agar jaksa tak bisa mengeksekusinya.

"Pak Susno menghubungi pada saat kejaksaan datang ke sana. Tentu kami akan melindungi. Dia bilang, Pak Kapolda, tolong lindungi saya," aku Kapolda Jawa Barat Irjen Pol Tubagus Anis Angkawijaya, Rabu (24/4/2013) malam. Atas permintaan itu, Polda Jabar pun mengirimkan satu kompi pasukan ke rumah Susno, yang tiba sekitar pukul 15.00 WIB.

Dalih pengiriman pasukan ini adalah mengantisipasi keamanan. Apalagi, ujar Anis, saat itu telah berkumpul puluhan anggota anggota Satgas Partai Bulan Bintang (PBB) Brigade Hizbullah untuk menghalangi eksekusi Susno. Kapolda Jabar ini pun mengatakan menjadi kewajiban kepolisian memberikan perlindungan bila ada warga negara yang meminta perlindungan tersebut.
Anis membantah perlindungan tersebut adalah upaya menghalangi penegakan hukum, dalam hal ini pelaksanaan eksekusi Susno Duadji.

Tak cuma minta ke polisi

Tak cukup meminta perlindungan dari kepolisian daerah yang pernah dikomandaninya, Susno pun menghubungi Ketua Dewan Syuro PBB Yusril Ihza Mahendra. Kuasa hukum Susno, Frederic Yunardi sudah lebih dulu datang sekitar pukul 14.30 WIB, berbarengan dengan istri Susno, Herawati dan putrinya. Intinya, semua dalam rangka menolak pelaksanaan eksekusi.

Yusril tiba sekitar pukul 17.00 WIB. Setelah kedatangan Yusril, Susno baru memunculkan diri, keluar dari dalam rumahnya dan menemui para jaksa eksekutor yang sudah tiba sejak pukul 10.00 WIB. "Pak Susno meminta perlindungan hukum kepada Polri," tegas Yusril.

Yusril mengatakan, eksekusi Susno tidak ada dasar hukumnya.  "Ini sudah kelewatan tidak ada dasar eksekusi," kata dia. Menurutnya, eksekusi harus batal demi hukum karena kasasi yang diajukan jaksa dan pihak Susno ditolak MA. " Dengan demikian, putusan kembali ke Pengadilan Tinggi DKI Jakarta yang nota bene cacat hukum karena nomor perkaranya berbeda," tegas Yusril.

Fasilitas dari Polda Jabar

Susno akhirnya dibawa ke Polda Jabar sekitar pukul 17.25 WIB dengan diiringi takbir dari pendukungnya. Yusril dan tim pengacara Susno turut mendampingi. Tim jaksa eksekutor yang dipimpin Asiten Intelijen Kejati DKI Jakarta Firdaus D Wilmar dan Asisten Intelijen Kejati Jabar Sampe Tuah mendatangi Polda Jabar untuk mengeksekusi Susno.

Polda Jabar pun berkilah hanya memfasilitasi pertemuan Susno dengan tim jaksa. "Kami tidak menghalangi pihak kejaksaan yang ingin menjalankan tugasnya. Kami di sini hanya memfasilitasi tempat untuk mereka berbicara. Ini insiatif mereka sendiri," tegas Kabid Humas Polda Jabar Kombes Martinus Sitompul.

Namun usaha tim jaksa tak membuahkan hasil. Mereka justru berdebat dengan tim kuasa hukum beserta  Yusril. Kedua pihak bersikukuh dengan pendapatnya. Akhirnya tim jaksa pulang dengan tangan hampa.

Firdaus Wilmar mengatakan, pihaknya akan tetap melakukan eksekusi dalam waktu yang belum ditentukan. Kepala Pusat Penerangan Hukum Kejagung Setia Untung Arimuladi menjelaskan jaksa eksekutor berusaha melaksanakan putusan Mahkamah Agung untuk mengeksekusi Susno yang sebelumnya divonis 3,6 tahun.

"Sesuai denga pasal 270 Kitab Undang-undang Hukum Acara Pidana, jaksa harus melaksanakan perintah Undang-undang. Diharapkan dengan pelaksanaan putusan pengadilan ini jangan menimbulkan multitafsir, tidak ada satu alasan pun bagi jaksa untuk tidak mengeksekusi putusan tersebut," kata Untung .

Tapi, Irjen Pol Tubagus Anis Angka Wijaya menyindir tim jaksa yang berusaha mengeksekusi Susno. Anis meminta bila jaksa hendak melakukan eksekusi, seharunya lebih dahulu berkoordinasi dengan Polda Jabar. "Kejaksaan tidak lapor ke kami. Aturannya bicara-bicara sama kita. Itu kan jadi nggak bagus, harus ihdinassirotol mustaqim," tutur Anis.

Anis mengatakan memang tak ada kewajiban jaksa melapor pada kepolisian untuk melakukan eksekusi. Tapi menurut dia, minimal sebagai sopan santun ada pemberitahuan. Karenanya ketika Susno meminta perlindungan, dia pun mengirim pasukan. "Karena WNI meminta perlindungan ya itu tugas pokok kepolisian," ulang dia.

Kasasi yang ditolak itu

Mahkamah Agung menolak pengajuan kasasi Susno, 22 November 2013. Meski tidak tercantum vonis hukuman yang harus dijalani dalam amar kasasi tersebut, penolakan atas permohonan kasasi berarti mengembalikan vonis yang harus dijalani Susno berdasarkan putusan Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.

Dalam putusan Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Susno divonis hukuman penjara tiga tahun dan enam bulan. Hakim menilai Susno terbukti bersalah dalam kasus korupsi PT Salmah Arowana Lestari dan korupsi dana pengamanan Pilkada Jawa Barat 2008.

Susno sudah tiga kali tak memenuhi panggilan eksekusi Kejaksaan Negeri Jakarta Selatan. Dia menyatakan dirinya tidak dapat dieksekusi dengan berbagai alasan.

Alasan pertama penolakan eksekusi itu adalah ketiadaan pencantuman perintah penahanan dalam putusan kasasi MA. Susno berkilah MA hanya menyatakan menolak permohonan kasasi dan membebankan biaya perkara Rp 2.500.

Sedangkan alasan kedua penolakan eksekusi adalah penilaian bahwa putusan Pengadilan Tinggi DKI Jakarta cacat hukum. Penilaian itu merujuk pada kesalahan penulisan nomor putusan Pengadilan Negeri Jakarta Selatan dalam amar putusan banding.

Dengan kedua argumen itu, Susno menganggap kasusnya telah selesai. Dia pun bersikukuh menolak eksekusi.

Berita terkait dapat dibaca dalam topik Eksekusi Susno Duadji

 

Editor :

Palupi Annisa Auliani

Duh, Susno Gagal Dieksekusi

Posted: 24 Apr 2013 07:18 PM PDT

JAKARTA, KOMPAS.com - Tim jaksa eksekutor gagal melakukan eksekusi terhadap terpidana kasus korupsi, Komisaris Jenderal (Purn) Susno Duadji, Rabu (24/4/2013). Kejaksaan akhirnya meninggalkan Markas Polda Jawa Barat pukul 00.15 WIB, Kamis (25/4/2013).

"Tim jaksa meninggalkan Polda Jabar kurang lebih jam 00.15 WIB," tulis Kepala Pusat Penerangan Hukum Kejaksaan Agung Setia Untung Arimuladi melalui pesan singkat yang diterima Kompas.com, Kamis (25/4/2013) dini hari. Namun dia enggan menjelaskan lebih lanjut terkait perundingan antara pihak kejaksaan dan Susno di Mapolda Jabar.

Intinya, Susno bersikeras menyatakan tidak dapat dieksekusi. "Tim jaksa akan jadwalkan ulang pelaksanaan eksekusi atas terpidana Susno Duadji," kata Untung.

Untuk diketahui, tim jaksa eksekutor mendatangi kediaman Susno di Jalan Dago Pakar Nomor 6, Kelurahan Ciburial, Kecamatan Cimenyan, Kabupaten Bandung, Rabu (24/4/2013) sekitar pukul 10.20 WIB. Susno dan jaksa sempat bersitegang karena Susno menolak dieksekusi.

Kuasa hukum Susno Fredrich Yunadi dan Ketua Majelis Syuro Partai Bulan Bintang Yusril Ihza Mahendra pun mendatangi kediaman Susno. Puluhan massa dari organisasi masyarakat juga memenuhi kediaman mantan Kapolda Jabar itu.

Untuk menghindari hal yang tidak diinginkan, Susno akhirnya dibawa ke Mapolda Jabar pada  Rabu (24/4/2013) sore. Perdebatan antara Jaksa dan Susno pun berlanjut di Mapolda Jabar. .

Mahkamah Agung menolak pengajuan kasasi Susno. Meski tidak tercantum vonis hukuman yang harus dijalani dalam amar kasasi tersebut, penolakan atas permohonan kasasi berarti mengembalikan vonis yang harus dijalani Susno berdasarkan putusan Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.

Dalam putusan Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Susno divonis hukuman penjara tiga tahun dan enam bulan. Hakim menilai Susno terbukti bersalah dalam kasus korupsi PT Salmah Arowana Lestari dan korupsi dana pengamanan Pilkada Jawa Barat 2008.

Susno sudah tiga kali tak memenuhi panggilan eksekusi Kejaksaan Negeri Jakarta Selatan. Dia menyatakan dirinya tidak dapat dieksekusi dengan berbagai alasan.

Alasan pertama penolakan eksekusi itu adalah ketiadaan pencantuman perintah penahanan dalam putusan kasasi MA. Susno berkilah MA hanya menyatakan menolak permohonan kasasi dan membebankan biaya perkara Rp 2.500.

Sedangkan alasan kedua penolakan eksekusi adalah penilaian bahwa putusan Pengadilan Tinggi DKI Jakarta cacat hukum. Penilaian itu merujuk pada kesalahan penulisan nomor putusan Pengadilan Negeri Jakarta Selatan dalam amar putusan banding.

Dengan kedua argumen itu, Susno menganggap kasusnya telah selesai. Dia pun bersikukuh menolak eksekusi.

Berita terkait dapat dibaca dalam topik Eksekusi Susno Duadji

Editor :

Palupi Annisa Auliani

detikcom

detikcom


Kapolda Jabar Jamin Tak Ada Perlakuan Khusus kepada Susno Duadji

Posted: 24 Apr 2013 11:31 AM PDT

Cari Penawaran Terbaik di Sini

Rancang Perjalananmu di Sini

Gagal Dieksekusi, Susno Duadji Tinggalkan Mapolda Jabar

Posted: 24 Apr 2013 11:17 AM PDT

Cari Penawaran Terbaik di Sini

Rancang Perjalananmu di Sini