Isnin, 23 Julai 2012

Republika Online

Republika Online


Hal yang Sebenarnya Boleh Dilakukan dan tidak Membatalkan Puasa (1)

Posted: 23 Jul 2012 11:36 PM PDT

REPUBLIKA.CO.ID, Ada beberapa hal yang sebenarnya boleh dilakukan oleh orang yang berpuasa. Kebanyakan informasi yang beredar di masyarakat muslim yang mengatakan hal tersebut tidak boleh dilakukan, bahkan ada yang mengatakan sampai membatalkan puasa. Namun sebenarnya hal itu boleh dilakukan. Beberapa hal yang mubah tersebut antara lain sebagai berikut;

1. Mandi dengan berenang, atau menyelam di air. Hal ini sesuai dengan hadits yang diriwayatkan oleh Ahmad, Malik, dan Abu Daud, sebagian sahabat Nabi SAW menceritakan, "Sesungguhnya aku telah melihat Rasulullah saw me­nyiram kepalanya dengan air sedang ia berpuasa, kare­na haus, atau karena panas."

Dalam riwayat lain dari Aisyah RA menceritakan bahwa Rasulullah dalam keadaan junub pagi, sedang ia berpuasa. Kemudian Beliau SAW mandi." (HR. Bukhari dan Muslim).

2.  Memakai obat mata seperti; celak, obat tetes, salep dan bagainya. Sama saja adanya terasa di tenggorokan atau tidak. Karena mata bukanlah lubang yang langsung kepada perut. Benda-benda ini tidak membatalkan puasa, baik rasanya dirasakan di tenggorokan atau tidak, inilah yang dikuatkan oleh

Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah dalam risalahnya yang bermanfaat "Haqiqatus Shiyam" serta muridnyaa Ibnu Qoyyim  dalam kitabnya 'Zaadul Ma'ad", Imam Bukhari berkata dalam kitab "Shahihnya" : "Anas bin Malik, Hasan Al-Bashri dan Ibrahim An-Nakhai' memandang tidak mengapa bagi yang berpuasa."

3.  Mencium istri bagi orang yang dapat menguasai nafsunya. Aisyah radhiallahu 'anha pernah berkata: "Rasulullah mencium dalam keadaan puasa dan bercengakrama dalam keadaan puasa, akan tetapi beliau adalah orang yang paling bisa menahan diri."   (HR Bukhori (4/131), Muslim (1106)).

4. Injeksi (obat suntik). Menurut Sayyid Sabiq, injeksi obat, baik berupa nutrisi makan­an (seperti infus), atau lainnya, baik dilakukan pada pembuluh darah atau di bawah kulit tidaklah membatalkan puasa. Walaupun injeksi tersebut sampai pada rongga, tetapi tidak melalui pintu makanan yang biasa.

Selanjutnya Sayyid Sabiq menukilkan pendapat beliau, "Mencium bau harum tidak mengapa bagi orang yang berpuasa. Demikian juga celak, injeksi, tetes pada alat kelamin, obat luka di kepala yang berhubungan dengan otak, dan obat luka yang berhubungan di perut."

KPK: Pemeriksaan Ayin Cukup

Posted: 23 Jul 2012 11:36 PM PDT

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Senin (24/7), telah memeriksa Artalyta Suryani alias Ayin di Singapura terkait kasus suap Hak Guna Usaha (HGU) perkebunan di Kabupaten Buol, Sulawesi Tengah. Lembaga antikorupsi ini menyatakan keterangan yang diberikan oleh Ayin cukup.

"Menurut informasi dari Direktur Penyidikan KPK, pemeriksaan yang kemarin cukup," kata Juru Bicara KPK Johan Budi di kantornya, Selasa (25/7).

Johan mengatakan bahwa ia tak mengetahui soal hasil kemarin. Menurutnya, hal tersebut sudah masuk ke dalam ranah materi pemeriksaan yang tak bisa diungkapkan ke publik. "Itu sudah masuk ke materi pemeriksaan," kata Johan.

KPK memeriksa Ayin di Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Singapura sebagai saksi untuk kasus dugaan korupsi penerbitan Hak Guna Usaha (HGU) perkebunan kelapa sawit di Buol. Sebelumnya, pengacara Ayin, Teuku Nasrullah, telah mengantarkan surat keterangan sakit dari dokter ahli syaraf (neurologis) di rumah sakit Mount Elisabeth Singapura, Devathasan Neurology & Medical Pte Ltd.

Dalam surat itu disebutkan, Ayin mengalami syaraf kejepit. Ayin yang merupakan mantan terpidana dalam kasus penyuapan terhadap jaksa Urip Tri Gunawan sebesar 660 ribu dolar AS, sehingga divonis selama 4,5 tahun terkait dengan perkara Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI). Disebutkan bahwa dirinya tidak punya usaha apa pun di Buol.

Republika Online

Republika Online


Hal yang Sebenarnya Boleh Dilakukan dan tidak Membatalkan Puasa (1)

Posted: 23 Jul 2012 11:36 PM PDT

REPUBLIKA.CO.ID, Ada beberapa hal yang sebenarnya boleh dilakukan oleh orang yang berpuasa. Kebanyakan informasi yang beredar di masyarakat muslim yang mengatakan hal tersebut tidak boleh dilakukan, bahkan ada yang mengatakan sampai membatalkan puasa. Namun sebenarnya hal itu boleh dilakukan. Beberapa hal yang mubah tersebut antara lain sebagai berikut;

1. Mandi dengan berenang, atau menyelam di air. Hal ini sesuai dengan hadits yang diriwayatkan oleh Ahmad, Malik, dan Abu Daud, sebagian sahabat Nabi SAW menceritakan, "Sesungguhnya aku telah melihat Rasulullah saw me­nyiram kepalanya dengan air sedang ia berpuasa, kare­na haus, atau karena panas."

Dalam riwayat lain dari Aisyah RA menceritakan bahwa Rasulullah dalam keadaan junub pagi, sedang ia berpuasa. Kemudian Beliau SAW mandi." (HR. Bukhari dan Muslim).

2.  Memakai obat mata seperti; celak, obat tetes, salep dan bagainya. Sama saja adanya terasa di tenggorokan atau tidak. Karena mata bukanlah lubang yang langsung kepada perut. Benda-benda ini tidak membatalkan puasa, baik rasanya dirasakan di tenggorokan atau tidak, inilah yang dikuatkan oleh

Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah dalam risalahnya yang bermanfaat "Haqiqatus Shiyam" serta muridnyaa Ibnu Qoyyim  dalam kitabnya 'Zaadul Ma'ad", Imam Bukhari berkata dalam kitab "Shahihnya" : "Anas bin Malik, Hasan Al-Bashri dan Ibrahim An-Nakhai' memandang tidak mengapa bagi yang berpuasa."

3.  Mencium istri bagi orang yang dapat menguasai nafsunya. Aisyah radhiallahu 'anha pernah berkata: "Rasulullah mencium dalam keadaan puasa dan bercengakrama dalam keadaan puasa, akan tetapi beliau adalah orang yang paling bisa menahan diri."   (HR Bukhori (4/131), Muslim (1106)).

4. Injeksi (obat suntik). Menurut Sayyid Sabiq, injeksi obat, baik berupa nutrisi makan­an (seperti infus), atau lainnya, baik dilakukan pada pembuluh darah atau di bawah kulit tidaklah membatalkan puasa. Walaupun injeksi tersebut sampai pada rongga, tetapi tidak melalui pintu makanan yang biasa.

Selanjutnya Sayyid Sabiq menukilkan pendapat beliau, "Mencium bau harum tidak mengapa bagi orang yang berpuasa. Demikian juga celak, injeksi, tetes pada alat kelamin, obat luka di kepala yang berhubungan dengan otak, dan obat luka yang berhubungan di perut."

KPK: Pemeriksaan Ayin Cukup

Posted: 23 Jul 2012 11:36 PM PDT

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Senin (24/7), telah memeriksa Artalyta Suryani alias Ayin di Singapura terkait kasus suap Hak Guna Usaha (HGU) perkebunan di Kabupaten Buol, Sulawesi Tengah. Lembaga antikorupsi ini menyatakan keterangan yang diberikan oleh Ayin cukup.

"Menurut informasi dari Direktur Penyidikan KPK, pemeriksaan yang kemarin cukup," kata Juru Bicara KPK Johan Budi di kantornya, Selasa (25/7).

Johan mengatakan bahwa ia tak mengetahui soal hasil kemarin. Menurutnya, hal tersebut sudah masuk ke dalam ranah materi pemeriksaan yang tak bisa diungkapkan ke publik. "Itu sudah masuk ke materi pemeriksaan," kata Johan.

KPK memeriksa Ayin di Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Singapura sebagai saksi untuk kasus dugaan korupsi penerbitan Hak Guna Usaha (HGU) perkebunan kelapa sawit di Buol. Sebelumnya, pengacara Ayin, Teuku Nasrullah, telah mengantarkan surat keterangan sakit dari dokter ahli syaraf (neurologis) di rumah sakit Mount Elisabeth Singapura, Devathasan Neurology & Medical Pte Ltd.

Dalam surat itu disebutkan, Ayin mengalami syaraf kejepit. Ayin yang merupakan mantan terpidana dalam kasus penyuapan terhadap jaksa Urip Tri Gunawan sebesar 660 ribu dolar AS, sehingga divonis selama 4,5 tahun terkait dengan perkara Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI). Disebutkan bahwa dirinya tidak punya usaha apa pun di Buol.

Sindikasi news.okezone.com

Sindikasi news.okezone.com


Cole: Tak Perlu Ragukan Kapasitas Rodgers

Posted: 23 Jul 2012 10:12 PM PDT

LIVERPOOLWinger Liverpool Joe Cole senang dengan kedatangan pelatih anyar Brendan Rodgers di Anfield. Mantan punggawa Chelsea tersebut mengungkapkan bahwa klub akhirnya paham sosok pelatih yang dibutuhkan The Reds saat ini.
 
Pemain yang baru datang dari masa pinjaman di Lille itu optimistis bahwa Rodgers mampu memberikan efek positif dan mendongkrak kembali pamor Liverpool baik di kancah domestik maupun internasional. Tak tanggung-tanggung, Cole juga yakin bahwa di bawah tangan dinginnya Liverpool dapat menjuarai Premier League dan bersaing di level Eropa.
 
"Saya sangat yakin terhadap Rodgers, saya mendukung sepenuhnya keberadaan Rodgers di sini. Saya kira ia akan menjadi pelatih terbaik dan para penggemar akan sangat menyukainya," tutur Cole.
 
Puja-puji yang membanjiri mantan pelatih Swansea tersebut menjadikan sejumlah kalangan tak sabar melihat kinerja Rodgers. Namun, mereka harus menunggu hingga kompetisi musim 2012-13 dimulai. Meski demikian Cole mengungkapkan bahwa tak perlu mengkhawatirkan kapabilitas Rodgers.
 
"Sulit untuk menjelaskan betapa mengesankannya ia. Kami semua, di klub ini sangat terkesan dengan dirinya," lanjut Cole, seperti dilansir Goal, Selasa (24/7/2012).
(fit)

Gagal Dikontrak Galatasaray, Melo Cari Klub Baru

Posted: 23 Jul 2012 10:11 PM PDT

ISTANBUL - Felipe Melo mulai mencari klub baru setelah gelandang berkebangsaan Brasil ini tak lagi diinginkan Juventus, sebagai klub yang memiliki kontraknya.
 
Sepanjang musim lalu, Melo dipinjamkan ke klub raksasa Turki, Galatasaray, namun klub asuhan Fatih Terim tersebut tidak mempermanenkan status Melo. Negosiasi kontrak serta besaran biaya transfer gelandang berusia 29 tahun ini tidak bisa dipenuhi oleh Galatasaray.
 
"Hari ini (Senin, 23/7/2012), manajemen Galatasaray membuat permintaan baru untuk pengurangan (biaya transfer)," kata agen Melo, Jose Rodriguez Baster, seperti dilansir ESPN, Selasa (24/7/2012).
 
"Upaya yang ditunjukkan oleh pemain tidak dilihat secara signifikan oleh klub. Melo mengucapkan terima kasih atas kesabaran Fatih Terim sejak awal negosiasi. Kami percaya Terim berusaha melakukan semuanya agar dia bisa mencapai kesepakatan," terangnya.
 
"Fakta bahwa tidak tercapainya kesepakatan ini telah membuat Felipe marah, dan tampaknya transfer ini tidak mungkin. Kami belum menerima tawaran dari klub lain selain Galatasaray. Kami akan mulai mencari klub baru," pungkasnya.
 
Melo dibeli Bianconeri pada tahun 2009 dari Fiorentina, sebelum ke Serie A, dia sempat berkarier di tiga klub La Liga, Real Mallorca, Racing Santander dan Almeria.
 
(win)

KOMPASentertainment

KOMPASentertainment


Yoyok Bangga Anaknya Mulai Berpuasa

Posted: 23 Jul 2012 09:07 PM PDT

JAKARTA, KOMPAS.com -- Meski sudah bercerai, Yoyok tetap berusaha berhubungan baik dengan penyanyi Rossa, terutama soal anak. Sebagai seorang ayah, pemain drum grup PADI ini mengaku bangga dengan perkembangan anaknya.

"Baik, alhamdulillah. Sebelum bulan puasa pun kami tetap berhubungan baik dan saya selalu kontak Rizky," ujar Yoyok saat ditemui di BNN, Cawang, Jakarta Timur, Senin (23/7/2012).

Yoyok mengaku bangga anak semata wayangnya telah menjalani ibadah puasa meski setengah hari. "Alhamdulillah dia sudah latihan, bisa menyelesaikan puasa sampai zuhur. Dari tahun lalu dia sudah belajar puasa, tahun ini dia sudah mulai masuk SD," ucap Yoyok bangga.

Yoyok pun berharap anaknya kelak mampu menjalankan ibadah puasa sehari penuh. "Pelan-pelan. Namanya juga anak kecil. Mudah-mudahan nanti paham dan bisa menjalani puasa seharian," katanya. (Icha)

Rayakan Ulang Tahunnya Bersama Sang Ayah, Jupe Menangis

Posted: 23 Jul 2012 08:36 PM PDT

JAKARTA, KOMPAS.com -- Meski menyimpan rasa kesal atas sikap ayahnya, Angkasa Jaya, Julia Perez akhirnya bisa bernapas lega. Pasalnya, hubungannya dengan sang ayah kini semakin membaik. Terbukti, Jupe, yang minggu lalu merayakan ulang tahunnya yang ke-32, menyempatkan waktu untuk mengunjungi ayahnya di Rumah Tahanan Mabes Polri BNN, Cawang, Jakarta Timur.

"Aku senang sekali walaupun sudah terlambat. Harusnya tanggal 15 Juli kemarin aku ulang tahun. Tapi, memang aku penginnya ngerayain sama Papa dan adik-adik aku yang dari Papa. Tapi, baru kesampaian sekarang," ujar Jupe haru, saat ditemui di kantor Mabes Polri BNN, Cawang, Jakarta Timur, Senin (23/7/2012).

Jupe mengaku menggelar tiga momen sekaligus. Dalam hidupnya, ini kali pertama ia berkumpul dengan keluarga ayahnya. "Ini buka puasa, ulang tahun aku, dan silaturahim. Ini berkah Ramadhan. Aku rasa kita manusia itu harus hidup berkualitas. Selama ini sulit menerima adik-adikku yang dari pasangan Papa. Sekarang alhamdulillah aku sudah bisa terima mereka dan mereka adalah adik-adikku serta bagian dari diri aku," ujar Jupe menahan air mata.

Jupe tak pernah merasakan hal ini sebelumnya. "Aku sudah siap menerima adik-adikku ini. Aku terharu. Aku senang, kemarin adikku bilang Papa ngucapin selamat ulang tahun. Aku senang karena selama 32 tahun aku tunggu ucapan itu. Aku senang papaku bisa ingat ulang tahun aku," ungkapnya sambil menangis. (Icha)

KOMPAS.com - Internasional

KOMPAS.com - Internasional


KOMPAS.com - Internasional

Posted:

KOMPAS.com - InternasionalKOMPAS.comKorban Jiwa Hujan Badai di China Jadi 95 OrangPBB Cemaskan Pengungsi Palestina di SuriahMenteri Mundur karena Feri TenggelamAnjing Ini Tempuh Jarak 80 Km untuk PulangTersangka Penembak Batman Jalani SidangSuriah Janji Tak Akan Gunakan Senjata KimiaBanjir Timbulkan DebatSenjata Pembunuh di Amerika SerikatSatu Juta Rakyat Suriah TelantarSerangan Udara AS Tewaskan 10 Orang di PakistanSekjen PBB Khawatir Suriah Pakai Senjata KimiaUlar Piton di ToiletNASA Sukses Tes Pelindung Panas BaruSekolah di Afsel 7 Bulan Tanpa Buku PeganganIsrael "Tomboki" Kekurangan Fulus Palestina


Notice: Undefined index: HTTP_USER_AGENT in /www/cyb2-wskcwp-02/public_html/kompascom2011/index.php on line 13
http://www.kompas.com/ News and Service Tue , 24 Jul 2012 11:15:04 +0000 id 2012 Kompas Cyber Media hourly 1 http://www.kompas.com http://www.kompas.com/data/images/logo_kompas_putih.gif 144 20 KOMPAS.com, Lebih Lengkap, Lebih Luas http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/10462686/Korban.Jiwa.Hujan.Badai.di.China.Jadi.95.Orang Tue , 24 Jul 2012 10:46:26 UTC+0700<img src="http://assets.kompas.com/data/photo/2012/07/24/0739313t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Korban jiwa akibat hujan badai yang melanda Beijing dan sejumlah wilayah di China sejak Jumat hingga Sabtu bertambah menjadi 95 orang. <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/10462686/Korban.Jiwa.Hujan.Badai.di.China.Jadi.95.Orang">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/10462686/Korban.Jiwa.Hujan.Badai.di.China.Jadi.95.Orang http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/09474897/PBB.Cemaskan.Pengungsi.Palestina.di.Suriah Tue , 24 Jul 2012 09:47:48 UTC+0700<img src="http://assets.kompas.com/data/photo/2012/07/23/4817781t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">PBB telah menyampaikan keprihatinan mengenai dampak krisis yang berkecamuk di Suriah terhadap 500.000 pengungi Palestina di negara itu. <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/09474897/PBB.Cemaskan.Pengungsi.Palestina.di.Suriah">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/09474897/PBB.Cemaskan.Pengungsi.Palestina.di.Suriah http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/09080755/Menteri.Mundur.karena.Feri.Tenggelam Tue , 24 Jul 2012 09:08:07 UTC+0700<img src="http://assets.kompas.com/data/photo/2012/07/24/0905336t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Menteri Prasarana dan Komunikasi Zanzibar meletakkan jabatan, Senin, setelah satu lagi kecelakaan feri maut dalam waktu kurang dari setahun. <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/09080755/Menteri.Mundur.karena.Feri.Tenggelam">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/09080755/Menteri.Mundur.karena.Feri.Tenggelam http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/08423765/Anjing.Ini.Tempuh.Jarak.80.Km.untuk.Pulang Tue , 24 Jul 2012 08:42:37 UTC+0700<img src="http://assets.kompas.com/data/photo/2012/07/24/0841054t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Begitu cinta kepada pemiliknya, seekor anjing menempuh perjalanan sejauh 80 kilometer untuk pulang ke rumah. <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/08423765/Anjing.Ini.Tempuh.Jarak.80.Km.untuk.Pulang">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/08423765/Anjing.Ini.Tempuh.Jarak.80.Km.untuk.Pulang http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/08292430/Tersangka.Penembak.Batman.Jalani.Sidang Tue , 24 Jul 2012 08:29:24 UTC+0700<img src="http://assets.kompas.com/data/photo/2012/07/24/0828405t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">James Holmes 24, tersangka penembak 12 penonton dalam pemutaran perdana film Batman terbaru di Aurora, Colorado, AS menjalani sidang perdana. <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/08292430/Tersangka.Penembak.Batman.Jalani.Sidang">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/08292430/Tersangka.Penembak.Batman.Jalani.Sidang http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/0801560/Suriah.Janji.Tak.Akan.Gunakan.Senjata.Kimia Tue , 24 Jul 2012 08:01:56 UTC+0700<img src="http://assets.kompas.com/data/photo/2012/07/24/0759284t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Suriah menegaskan tidak akan menggunakan senjata kimia terhadap rakyatnya sendiri, tetapi akan menggunakannya bila mendapat serangan dari luar. <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/0801560/Suriah.Janji.Tak.Akan.Gunakan.Senjata.Kimia">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/0801560/Suriah.Janji.Tak.Akan.Gunakan.Senjata.Kimia http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/07433878/Banjir.Timbulkan.Debat Tue , 24 Jul 2012 07:43:38 UTC+0700<img src="http://assets.kompas.com/data/photo/2012/07/24/0739313t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Warga Beijing meluapkan kemarahan kepada pemerintah, setelah hujan terburuk dalam 60 tahun terakhir menyebabkan sedikitnya 37 orang tewas. <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/07433878/Banjir.Timbulkan.Debat">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/07433878/Banjir.Timbulkan.Debat http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/05494658/Senjata.Pembunuh.di.Amerika.Serikat Tue , 24 Jul 2012 05:49:46 UTC+0700<img src="http://assets.kompas.com/data/photo/2012/07/20/2038355t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Penembakan membabi buta pada penonton pemutaran perdana film Batman, The Dark Knight Rises, memunculkan pertanyaan mengenai senjata api. <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/05494658/Senjata.Pembunuh.di.Amerika.Serikat">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/05494658/Senjata.Pembunuh.di.Amerika.Serikat http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/05353250/Satu.Juta.Rakyat.Suriah.Telantar Tue , 24 Jul 2012 05:35:32 UTC+0700Kantor Koordinasi Urusan Kemanusiaan PBB atau OCHA melaporkan, lebih dari 1 juta warga Suriah telantar sejak konflik pecah di negara tersebut. <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/05353250/Satu.Juta.Rakyat.Suriah.Telantar">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/05353250/Satu.Juta.Rakyat.Suriah.Telantar http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/04131084/Serangan.Udara.AS.Tewaskan.10.Orang.di.Pakistan Tue , 24 Jul 2012 04:13:10 UTC+0700Serangan pesawat tak berawak AS menewaskan sedikitnya 10 militan di kawasan suku Pakistan barat laut, Senin 23/7/2012. <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/04131084/Serangan.Udara.AS.Tewaskan.10.Orang.di.Pakistan">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/04131084/Serangan.Udara.AS.Tewaskan.10.Orang.di.Pakistan http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/01535310/Sekjen.PBB.Khawatir.Suriah.Pakai.Senjata.Kimia Tue , 24 Jul 2012 01:53:53 UTC+0700Sekretaris Jenderal PBB Ban Ki-moon menilai penggunaan senjata kimia oleh pasukan Pemerintah Syria adalah perbuatan &quot;tercela&quot; <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/01535310/Sekjen.PBB.Khawatir.Suriah.Pakai.Senjata.Kimia">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/01535310/Sekjen.PBB.Khawatir.Suriah.Pakai.Senjata.Kimia http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/23/23114920/Ular.Piton.di.Toilet Mon , 23 Jul 2012 23:11:49 UTC+0700Seorang pensiunan Jerman berusia 74 tahun kaget bukan kepalang, saat membuka tutup toilet di rumahnya. <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/23/23114920/Ular.Piton.di.Toilet">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/23/23114920/Ular.Piton.di.Toilet http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/23/23094763/NASA.Sukses.Tes.Pelindung.Panas.Baru Mon , 23 Jul 2012 23:09:47 UTC+0700<img src="http://assets.kompas.com/data/photo/2012/03/05/1115004t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Badan ruang angkasa AS, NASA, melaporkan sebuah percobaan pelindung panas bagi pendaratan pesawat ruang angkasa masa depan berjalan sukses. <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/23/23094763/NASA.Sukses.Tes.Pelindung.Panas.Baru">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/23/23094763/NASA.Sukses.Tes.Pelindung.Panas.Baru http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/23/23074590/Sekolah.di.Afsel.7.Bulan.Tanpa.Buku.Pegangan Mon , 23 Jul 2012 23:07:45 UTC+0700<img src="http://assets.kompas.com/data/photo/2012/04/12/1605148t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Ribuan sekolah di sejumlah wilayah di Afrika Selatan sampai Senin 23/7/2012 ini, belum memiliki buku pegangan. <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/23/23074590/Sekolah.di.Afsel.7.Bulan.Tanpa.Buku.Pegangan">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/23/23074590/Sekolah.di.Afsel.7.Bulan.Tanpa.Buku.Pegangan http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/23/20482876/Israel.Tomboki.Kekurangan.Fulus.Palestina Mon , 23 Jul 2012 20:48:28 UTC+0700<img src="http://assets.kompas.com/data/photo/2012/06/27/0855189t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Lantaran kocek Palestina makin cekak, Israel pun mengeluarkan fulus tambahan bantuan 180 juta shekel atau setara 45 juta dollar AS. <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/23/20482876/Israel.Tomboki.Kekurangan.Fulus.Palestina">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/23/20482876/Israel.Tomboki.Kekurangan.Fulus.Palestina

KOMPAS.com - InternasionalKOMPAS.comKorban Jiwa Hujan Badai di China Jadi 95 OrangPBB Cemaskan Pengungsi Palestina di SuriahMenteri Mundur karena Feri TenggelamAnjing Ini Tempuh Jarak 80 Km untuk PulangTersangka Penembak Batman Jalani SidangSuriah Janji Tak Akan Gunakan Senjata KimiaBanjir Timbulkan DebatSenjata Pembunuh di Amerika SerikatSatu Juta Rakyat Suriah TelantarSerangan Udara AS Tewaskan 10 Orang di PakistanSekjen PBB Khawatir Suriah Pakai Senjata KimiaUlar Piton di ToiletNASA Sukses Tes Pelindung Panas BaruSekolah di Afsel 7 Bulan Tanpa Buku PeganganIsrael "Tomboki" Kekurangan Fulus Palestina


Notice: Undefined index: HTTP_USER_AGENT in /www/cyb2-wskcwp-02/public_html/kompascom2011/index.php on line 13
http://www.kompas.com/ News and Service Tue , 24 Jul 2012 11:15:04 +0000 id 2012 Kompas Cyber Media hourly 1 http://www.kompas.com http://www.kompas.com/data/images/logo_kompas_putih.gif 144 20 KOMPAS.com, Lebih Lengkap, Lebih Luas http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/10462686/Korban.Jiwa.Hujan.Badai.di.China.Jadi.95.Orang Tue , 24 Jul 2012 10:46:26 UTC+0700<img src="http://assets.kompas.com/data/photo/2012/07/24/0739313t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Korban jiwa akibat hujan badai yang melanda Beijing dan sejumlah wilayah di China sejak Jumat hingga Sabtu bertambah menjadi 95 orang. <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/10462686/Korban.Jiwa.Hujan.Badai.di.China.Jadi.95.Orang">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/10462686/Korban.Jiwa.Hujan.Badai.di.China.Jadi.95.Orang http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/09474897/PBB.Cemaskan.Pengungsi.Palestina.di.Suriah Tue , 24 Jul 2012 09:47:48 UTC+0700<img src="http://assets.kompas.com/data/photo/2012/07/23/4817781t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">PBB telah menyampaikan keprihatinan mengenai dampak krisis yang berkecamuk di Suriah terhadap 500.000 pengungi Palestina di negara itu. <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/09474897/PBB.Cemaskan.Pengungsi.Palestina.di.Suriah">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/09474897/PBB.Cemaskan.Pengungsi.Palestina.di.Suriah http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/09080755/Menteri.Mundur.karena.Feri.Tenggelam Tue , 24 Jul 2012 09:08:07 UTC+0700<img src="http://assets.kompas.com/data/photo/2012/07/24/0905336t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Menteri Prasarana dan Komunikasi Zanzibar meletakkan jabatan, Senin, setelah satu lagi kecelakaan feri maut dalam waktu kurang dari setahun. <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/09080755/Menteri.Mundur.karena.Feri.Tenggelam">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/09080755/Menteri.Mundur.karena.Feri.Tenggelam http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/08423765/Anjing.Ini.Tempuh.Jarak.80.Km.untuk.Pulang Tue , 24 Jul 2012 08:42:37 UTC+0700<img src="http://assets.kompas.com/data/photo/2012/07/24/0841054t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Begitu cinta kepada pemiliknya, seekor anjing menempuh perjalanan sejauh 80 kilometer untuk pulang ke rumah. <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/08423765/Anjing.Ini.Tempuh.Jarak.80.Km.untuk.Pulang">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/08423765/Anjing.Ini.Tempuh.Jarak.80.Km.untuk.Pulang http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/08292430/Tersangka.Penembak.Batman.Jalani.Sidang Tue , 24 Jul 2012 08:29:24 UTC+0700<img src="http://assets.kompas.com/data/photo/2012/07/24/0828405t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">James Holmes 24, tersangka penembak 12 penonton dalam pemutaran perdana film Batman terbaru di Aurora, Colorado, AS menjalani sidang perdana. <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/08292430/Tersangka.Penembak.Batman.Jalani.Sidang">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/08292430/Tersangka.Penembak.Batman.Jalani.Sidang http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/0801560/Suriah.Janji.Tak.Akan.Gunakan.Senjata.Kimia Tue , 24 Jul 2012 08:01:56 UTC+0700<img src="http://assets.kompas.com/data/photo/2012/07/24/0759284t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Suriah menegaskan tidak akan menggunakan senjata kimia terhadap rakyatnya sendiri, tetapi akan menggunakannya bila mendapat serangan dari luar. <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/0801560/Suriah.Janji.Tak.Akan.Gunakan.Senjata.Kimia">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/0801560/Suriah.Janji.Tak.Akan.Gunakan.Senjata.Kimia http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/07433878/Banjir.Timbulkan.Debat Tue , 24 Jul 2012 07:43:38 UTC+0700<img src="http://assets.kompas.com/data/photo/2012/07/24/0739313t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Warga Beijing meluapkan kemarahan kepada pemerintah, setelah hujan terburuk dalam 60 tahun terakhir menyebabkan sedikitnya 37 orang tewas. <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/07433878/Banjir.Timbulkan.Debat">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/07433878/Banjir.Timbulkan.Debat http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/05494658/Senjata.Pembunuh.di.Amerika.Serikat Tue , 24 Jul 2012 05:49:46 UTC+0700<img src="http://assets.kompas.com/data/photo/2012/07/20/2038355t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Penembakan membabi buta pada penonton pemutaran perdana film Batman, The Dark Knight Rises, memunculkan pertanyaan mengenai senjata api. <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/05494658/Senjata.Pembunuh.di.Amerika.Serikat">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/05494658/Senjata.Pembunuh.di.Amerika.Serikat http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/05353250/Satu.Juta.Rakyat.Suriah.Telantar Tue , 24 Jul 2012 05:35:32 UTC+0700Kantor Koordinasi Urusan Kemanusiaan PBB atau OCHA melaporkan, lebih dari 1 juta warga Suriah telantar sejak konflik pecah di negara tersebut. <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/05353250/Satu.Juta.Rakyat.Suriah.Telantar">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/05353250/Satu.Juta.Rakyat.Suriah.Telantar http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/04131084/Serangan.Udara.AS.Tewaskan.10.Orang.di.Pakistan Tue , 24 Jul 2012 04:13:10 UTC+0700Serangan pesawat tak berawak AS menewaskan sedikitnya 10 militan di kawasan suku Pakistan barat laut, Senin 23/7/2012. <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/04131084/Serangan.Udara.AS.Tewaskan.10.Orang.di.Pakistan">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/04131084/Serangan.Udara.AS.Tewaskan.10.Orang.di.Pakistan http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/01535310/Sekjen.PBB.Khawatir.Suriah.Pakai.Senjata.Kimia Tue , 24 Jul 2012 01:53:53 UTC+0700Sekretaris Jenderal PBB Ban Ki-moon menilai penggunaan senjata kimia oleh pasukan Pemerintah Syria adalah perbuatan &quot;tercela&quot; <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/01535310/Sekjen.PBB.Khawatir.Suriah.Pakai.Senjata.Kimia">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/24/01535310/Sekjen.PBB.Khawatir.Suriah.Pakai.Senjata.Kimia http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/23/23114920/Ular.Piton.di.Toilet Mon , 23 Jul 2012 23:11:49 UTC+0700Seorang pensiunan Jerman berusia 74 tahun kaget bukan kepalang, saat membuka tutup toilet di rumahnya. <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/23/23114920/Ular.Piton.di.Toilet">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/23/23114920/Ular.Piton.di.Toilet http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/23/23094763/NASA.Sukses.Tes.Pelindung.Panas.Baru Mon , 23 Jul 2012 23:09:47 UTC+0700<img src="http://assets.kompas.com/data/photo/2012/03/05/1115004t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Badan ruang angkasa AS, NASA, melaporkan sebuah percobaan pelindung panas bagi pendaratan pesawat ruang angkasa masa depan berjalan sukses. <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/23/23094763/NASA.Sukses.Tes.Pelindung.Panas.Baru">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/23/23094763/NASA.Sukses.Tes.Pelindung.Panas.Baru http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/23/23074590/Sekolah.di.Afsel.7.Bulan.Tanpa.Buku.Pegangan Mon , 23 Jul 2012 23:07:45 UTC+0700<img src="http://assets.kompas.com/data/photo/2012/04/12/1605148t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Ribuan sekolah di sejumlah wilayah di Afrika Selatan sampai Senin 23/7/2012 ini, belum memiliki buku pegangan. <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/23/23074590/Sekolah.di.Afsel.7.Bulan.Tanpa.Buku.Pegangan">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/23/23074590/Sekolah.di.Afsel.7.Bulan.Tanpa.Buku.Pegangan http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/23/20482876/Israel.Tomboki.Kekurangan.Fulus.Palestina Mon , 23 Jul 2012 20:48:28 UTC+0700<img src="http://assets.kompas.com/data/photo/2012/06/27/0855189t.jpg" align="left" hspace="7" width="120" height="90">Lantaran kocek Palestina makin cekak, Israel pun mengeluarkan fulus tambahan bantuan 180 juta shekel atau setara 45 juta dollar AS. <a href="http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/23/20482876/Israel.Tomboki.Kekurangan.Fulus.Palestina">[...]</a> http://internasional.kompas.com/read/xml/2012/07/23/20482876/Israel.Tomboki.Kekurangan.Fulus.Palestina

Republika Online

Republika Online


Belajar Jadi Orangtua Sesuai Alquran, Begini Panduannya

Posted: 23 Jul 2012 07:07 PM PDT

REPUBLIKA.CO.ID, Tak sedikit generasi muda saat ini yang mengalami masalah-masalah dalam kehidupan. Mulai dari masalah tingkah laku, pergaulan, sampai masalah dari sisi keimanan. Penyebabnya bisa jadi karena Alquran dan tuntunan Rasulullah SAW tak lagi menjadi pegangan dalam menjalani kehidupan.

Ustaz Budi Ashari dari Ar-Rahman Quranic Learning Center (AQL) mengatakan, orang tua harus mau belajar menjadi orang tua sebelum ia benar-benar menjadi orang tua. Jika orang tua belum memahami fungsinya sebagai orang tua, akan sulit mendidik anak sesuai yang diamanatkan Alquran. "Sangat sulit jika orang tua belajar menjadi orang tua sambil jalan. Seharusnya, ia memahaminya sebelum meni kah dan berketurunan,'' ujar Ustaz Budi.

Bagaimana jika perbaikan dimulai dari si anak? Menurut dia, hal itu akan sangat sulit, seperti membalikkan aliran air dari laut ke gunung.

Alquran, lanjut dia, sudah mengajarkan semuanya, mulai dari cara membentuk keluarga hingga cara yang tepat bagi orang tua untuk mendidik anak-anaknya. Alquran juga mengajarkan bagaimana pola hubungan yang baik antara orang tua dan anak. ''Jangan menjadikan Alquran hanya sebagai stiker yang jika bosan lalu dibuang. Tapi, galilah kandungan yang ada di dalam nya. Quranic Parenting berusaha mengkaji ayat demi ayat dalam Alquran, yaitu ayat-ayat yang membahas pendidikan sebagai orang tua dan bagaimana pendidik an orang tua pada anaknya,'' katanya.

Pimpinan Ar-Rahman Quranic Learning Ustaz Bachtiar Nasir membahas tentang cara menjadi orang tua bijaksana. Menurut dia, orang tua harus mengikuti perkembangan anak-anaknya. Jika tidak, akan tercipta jurang yang sangat dalam antara anak dan orang tua.

Jika ingin menjadi orang tua yang bijaksana, menurut Bachtiar, salah satunya harus pandai bersyukur kepada Allah. Orang tua harus memandang anak adalah hikmah dan menjadi orang tua adalah anugerah. ''Namun, tak setiap orang tua saat ini siap dan bersyukur pada Allah atas hikmah anak yang mereka dapat.''

Panduan menjadi orang tua bijaksana ini terdapat dalam surah Luqman ayat 12-19. Ayat-ayat tersebut di antaranya menyebutkan apa saja ajaran-ajaran orang tua pada anaknya. Dikatakan bahwa syirik adalah bencana besar dalam keluarga. Karenanya, jauhkan anak-anak dari pendidikan dan lingkungan yang syirik. Jika diaplikasikan, Ustaz Bachtiar mengakui, memang tidak mudah, tapi bisa dimulai dengan memilih lingkungan rumah yang baik. ''Jadi, jika ingin membeli rumah, lihat dulu tetangganya,'' tutur dia.

Ia mengatakan pula, orang tua wajib mendidik anak-anaknya untuk berbuat baik pada orang tuanya agar si anak tidak dilaknat oleh Allah SWT. Untuk ini, ada dua fondasi yang harus di bangun pa da anak. Pertama, selalu bersyukur kepada Allah. Kedua, selalu menghargai pengorbanan kedua orang tuanya.

Kurangi Resiko Kanker dengan Batasi Konsumsi Garam

Posted: 23 Jul 2012 05:30 PM PDT

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Berdasarkan penelitian World Cancer Research Fund (WCRF), mengurangi makanan asin seperti roti, dan sarapan sereal dapat mengurangi risiko kanker perut.

Sebagaimana dilansir BBC, sebaiknya makanlah makanan yang sedikit garam dan label kandungan garam yang jelas. Di Inggris, WCRF menyatakan bahwa 1 dari 7 kanker perut dapat diantisipasi jika orang patuh pada kadar aman mengkonsumsi garam.

Penelitian Kanker Inggris bahkan menyatakan angka ini lebih tinggi lagi. Terlalu banyak garam tidak baik bagi tekanan darah dan dapat meningkatkan risiko serangan jantung dan stroke, juga dapat menyebabkan risiko kanker.

Sebaiknya mengkonsumsi 6 gram (kira-kira satu sendok teh) per hari, tetapi WCRF menemukan setiap hari orang mengkonsumsi garam hingga 8,6 gram.

Terdapat sekitar 6.000 penyebab kanker perut di Inggris. WCRF menaksir 14 persen penyebabnya, sekitar 800, dapat dihindari jika orang mengkonsumsi garam tidak lebih dari 6 gram per hari. "Kanker perut sulit diatasi dengan baik karena kebanyakan kasus terdetesi setelah penyakit ini sudah parah," kata Kepala Informasi Kesehatan di WCRF Kate Mendoza.

"Makanya perlu ditekankan pada pilihan gaya hidup untuk mencegah serangan pertama penyakit ini dengan mengurangi garam dan lebih banyak mengkonsumsi buah dan sayuran," tambah dia

ANTARA - Mancanegara

ANTARA - Mancanegara


Korban hujan badai di China jadi 95 orang

Posted: 23 Jul 2012 08:14 PM PDT

Beijing (ANTARA News) - Korban jiwa akibat hujan badai yang melanda Beijing dan sejumlah wilayah di China sejak Jumat (20/7) hingga Sabtu (21/7) bertambah menjadi 95 orang.

Kementerian Dalam Negeri China dalam keterangannya yang diterima ANTARA di Beijing, Senin malam, mengatakan selain mengakibatkan 95 orang meninggal dunia, bencana hujan badai terbesar selama 61 tahun terkahir itu juga mengakibatkan 45 orang hilang.

Terkait itu, Kementerian Keuangan China dalam pernyataan terpisah menyatakan pihaknya telah mengalokasikan dana sebesar 19 juta dolar AS untuk mengantisipasi wilayah di Beijing dan Tianjin, dan sejumlah kota di wilayah Provinsi Hebei pasca hujan badai yang terjadi.

Dana yang dialokasikan tersebut, berasal dari Kementerian Keuangan dan Kementerian Irigasi untuk memperbaiki fasilitas perairan yang rusak untuk menghadapi banjir di Beijing, Tianjin dan Hebei.

Setidaknya 50 ribu orang diungsikan, direlokasi pasca hujan badai yang melanda Beijing dan sekitarnya pada Sabtu.

Di Hebei, tercatat 70 ribu orang di relokasi. Hingga kini pemerintah, khususnya pihak pusat otoritas kendali banjir, masih mendata jumlah korban, dan kerusakan serta kerugian ekonomi yang ditimbulkan hujan badai yang menerjang Beijing dan sekitarnya pada akhir pekan lalu.
(R018/S035/M016)

AS kutuk serangan mematikan di Irak

Posted: 23 Jul 2012 08:13 PM PDT

Ilustrasi (FOTO ANTARA/REUTERS/Saad Shalash)

Berita Terkait

Washington (ANTARA News) - Amerika Serikat, Senin, dengan keras mengutuk serangkaian serangan di seluruh Irak dalam dua hari belakangan, yang paling mematikan di negeri tersebut sejak penarikan tentara AS pada penghujung tahun lalu.

"Dijadikannya warga sipil sebagai sasaran selalu adalah tindakan pengecut. Itu terutama sangat tercela saat bulan suci Ramadhan," kata Juru Bicara Departemen Luar Negeri AS, Victoria Nuland kepada wartawan dalam taklimat rutin.

Al Qaida diduga berada di belakang serangan yang melanda Baghdad, Kirkuk, dan kota besar lain pada Senin, sehingga menewaskan lebih dari 80 orang dan melukai lebih dari 200 orang lagi.

Dan lebih dari 100 orang tewas atau cedera dalam beberapa serangan di Irak sehari sebelumnya, tepat saat warga Irak melaksanakan puasa Ramadhan.

"Masalah ini adalah taktik mengerikan Al Qaida di Irak. Mereka, selama bulan Ramadhan ini, melancarkan upaya sia-sia untuk menyeru warga Sunni agar melawan pemerintah mereka, membunuh para hakim dan penyidik, dan, secara umum, melawan semua lembaga demokrasi ini," kata Nuland, sebagaimana dikutip Xinhua.

Ia menyatakan Washington terus memberi "dukungan keamanan yang memadai" bagi rakyat Irak berdasarkan permintaan mereka dalam masalah perlengkapan dan pelatihan, kendati tentara Amerika ditarik pada Desember tahun lalu, setelah bertahun-tahun perang bergelimang darah.

"Namun secara umum, posisi pemerintah Irak ialah mereka ingin memikul tanggung jawab atas keamanan mereka sendiri, mereka mengemban tugas dalam menangani semua kondisi ini," Nuland menambahkan.

Juru Bicara Gedung Putih, Jay Carney juga dengan keras mengutuk serangan tersebut, dan mengakui, "Tak diragukan bahwa Irak tetap menjadi tempat kerusuhan."

Ia juga membela keputusan Presiden Barack Obama untuk menarik tentara AS dari Irak.

(C003/A011)

Editor: Heppy

COPYRIGHT © 2012

Ikuti berita terkini di handphone anda di m.antaranews.com

Komentar Pembaca

Kirim Komentar

ANTARA - Berita Terkini

ANTARA - Berita Terkini


Pasar murah digelar di sembilan lokasi Kota Penajam

Posted: 23 Jul 2012 07:17 PM PDT

Selasa, 24 Juli 2012 05:53 WIB | Dilihat 97 Kali

Ilsutrasi. Seorang pekerja mengangkut beras yang dijual di pasar murah menyambut bulan Ramadhan di kawasan Masjid Raya Baiturrahman, Banda Aceh, Jumat (13/7). Pemerintah Aceh menggelar pasar murah di 11 kabupaten/kota untuk mengantisipasi lonjakan harga kebutuhan pokok menjelang bulan Ramadhan 1433 Hijriah. (FOTO ANTARA/Irwansyah Putra)

Penajam (ANTARA News) - Pemerintah Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) menggelar pasar murah di sembilan lokasi di Penajam selama Ramadhan 1433 Hijriah.

"Peserta pasar murah Ramadhan terdiri dari pelaku usaha kecil sebanyak 45 stan, dan operasi pasar murah bekerja sama antara Dinas Koperasi UKM Perindustrian dan Perdagangan dengan Indomarco dan H Sadikun," kata Kepala Dinas Koperasi UKM Perindustrian dan Perdagangan Arnold Wayong di Penajam, Senin (23/7).

Sejak awal Ramadhan pada 21 Juli 2012, pasar murah Pemkab itu telah digelar di Terminal Penajam pukul 14.00-18.00 Wita.

Kegiatan serupa akan dilangsungkan di Kelurahan Petung pada Rabu (1/8), kemudian di Tanjung Tengah, Kecamatan Penajam pada Kamis (2/8), lalu di halaman Kantor Desa Bangun Mulyo, Kecamatan Waru pada Kamis (6/8), yang masing masing dimulai pukul 10.00 sampai pukul 14.00 Wita.

Di hari berikutnya, pasar murah dilangsungkan di halaman Kantor Desa Sesulu, Kecamatan Waru, Jumat (7/8), kemudian di halaman Kantor Desa Gunung Mulya, Kecamatan Babulu pada Sabtu (8/8), dilanjutkan di halaman Kantor Desa Rawa Mulya pada Minggu (9/8).

Lalu di halaman Kantor Desa Maridan, Kecamatan Sepaku pada Senin (13/8), dan terakhir di Kantor Desa Tengin Baru, Kecamatan Sepaku, Selasa (14/8) pada waktu yang sama.

Menurut Wayong, Pemkab PPU juga menggratiskan stan-stan yang ditempati para pedagang tersebut.

Pasar murah ini menjual berbagai kebutuhan pokok masyarakat seperti beras, minyak goreng, tepung terigu, tepung beras, gula, kopi, teh, dan lain-lain.

Sesuai namanya, di pasar murah ini, harga-harga barang-barang kebutuhan tersebut lebih murah beberapa ribu rupiah dibandingkan harga pasar normalnya, apalagi harga-harga yang tengah melonjak sekarang karena meningkatnya permintaan dengan alasan Ramadhan.

"Pasar murah ini kami harapkan dapat meringankan biaya hidup masyarakat, terutama warga kurang mampu, setidak-tidaknya selama Ramadan ini," kata Arnold Wayong.

Di sisi lain, Kepala Dinas Koperasi UKM Perindustrian dan Perdagangan itu juga menyebutkan, bahwa operasi pasar sekaligus pasar murah ini juga bertujuan memberi pendidikan dan perlindungan kepada konsumen dari peredaran barang berbahaya bagi kesehatan yang kerap menjadi bagian dari makanan, apakah sebagai bahan pengawet atau zat pewarna, atau bahkan ada di peralatan makan.

"Kami beri informasi mengenai bagaimana makanan yang mengandung formalin, melamin, borax, kadaluarsa, cacat produksi, serta kemasan yang sudah tidak layak," demikian Kepala Dinas UKM Perindustrian dan Perdagangan Arnold Wayong.

(KR-NVA/A041)

RA Kosasih tutup usia

Posted: 23 Jul 2012 07:16 PM PDT

Jakarta (Antara News) - Tokoh komik Indonesia, Raden Ahmad Kosasih atau yang terkenal dengan nama RA Kosasih, meninggal dunia pada usia 93 tahun, hari ini  pukul 01.00 WIB di rumahnya, Jalan Cempaka Putih III No 2, Rempoa, Ciputat, Tangerang Selatan.

"Bapak meninggal jam 1 malam tadi, jatuh terkena serangan jantung," kata putri almarhum, Yudowati.

Almarhum pergi meninggalkan seorang putri,  seorang menantu, dan seorang cucu.

Saat ini jenazah almarhum masih disemayamkan di rumah duka di Jalan Cempaka Putih III No 2, Rempoa, Ciputat, Tangerang Selatan.

Menurut Yudowati, almarhum akan dikebumikan di TPU Tanah Kusir berdekatan dengan makam istrinya pada pukul 12.30 WIB.

Almarhum RA Kosasih merupakan tokoh dunia komik Indonesia dengan berbagai karyanya yang laku di masyarakat.

Lahir 4 April 1919 di Bogor, RA Kosasih telah menghasilkan banyak karya besar seperti serial Sri Asih, komik bergenre superhero.

Selain Sri Asih, almarhum juga dikenal dengan karya besarnya Mahabharata dan Ramayana yang mengangkat epos Hindu ke dalam bentuk komik.

(SDP-51)

Sindikasi international.okezone.com

Sindikasi international.okezone.com


Raja Yordania Izinkan Pengungsi Suriah Masuk

Posted: 23 Jul 2012 06:10 AM PDT

AMMAN - Raja Yordania Abdullah II mengatakan, keamanan di sepanjang perbatasan Yordania di bagian utara negara itu telah diperketat. Kendati demikian Raja Abdullah mengatakan, pengungsi Suriah yang melarikan diri masih diizinkan masuk ke Yordania.

Seperti dilansir Associated Press, Senin, (23/7/2012), Raja Abdullah mengatakan, pemerintahan negaranya akan melindungi perbatasan itu agar tetap berada dalam situasi kondusif.

Juru bicara Pemerintah Yordania Sameeh Maaytah mengatakan, menjaga perbatasan di bagian utara penting untuk menjamin setiap infiltrasi yang mungkin terjadi.

Yordania sendiri merupakan rumah bagi lebih dari 140 ribu pengungsi Suriah yang melarikan diri ke negara itu. Sementara disisi lain, Yordania juga mengkhawatirkan perang sipil Suriah menyebar hingga ke wilayah perbatasan.

Kamp pengungsi Suriah yang masuk dari perbatasan di wilayah utara kabarnya akan dibuka pada pekan ini seiring dengan meningkatnya jumlah pengungsi.

Bantuan untuk para pengungsi Suriah ini juga datang dari Amerika Serikat (AS). Negeri Paman Sam itu dikabarkan telah menandatangani perjanjian untuk memberikan tambahan bantuan senilai USD100 bagi Yordania, demi membantu negara itu mengurusi pengungsi Suriah.(rhs)

Israel-AS Diskusikan Kejatuhan Rezim Suriah

Posted: 23 Jul 2012 05:04 AM PDT

YERUSALEM - Salah seorang pejabat Israel mengatakan, negaranya telah berdiskusi dengan Amerika Serikat (AS) terkait antisipasi keruntuhan rezim Suriah pimpinan Bashar al-Assad. Hal ini dilakukan untuk mencegah jatuhnya senjata kimia ke tangan kelompok militan.

"Masalah ini dibahas ketika sejumlah pejabat AS berkunjung ke Israel baru-baru ini," ujar salah seorang pejabat Israel, seperti dikutip Associated Press, Senin, (23/7/2012).

Sebelumnya Perdana Menteri Israel Benyamin Netanyahu sendiri telah memperingatkan bahwa negaranya akan bertindak jika diperlukan untuk mencegah hal tersebut terjadi.

Peringatan yang sama juga dikeluarkan oleh Presiden AS Barack Obama. Presiden AS ke-44 itu memperingatkan Suriah agar tidak menggunakan senjata kimia dalam krisis yang terjadi selama ini.

Obama mengatakan Presiden Assad akan menjadi pihak yang paling bertanggungjawab jika senjata kimia digunakan untuk menyerang oposisi. Menurut Obama, penggunaan senjata konvensional dalam konflik saja sudah begitu banyak menimbulkan korban jiwa.

Persoalan senjata kimia milik Suriah tidak hanya menimbulkan kekhawatiran di pihak Israel dan AS saja, Raja Yordania Abdullah II juga sempat mengingatkan tentang ancaman militan Al Qaeda di Timur Tengah. Menurut Raja Abdullah senjata kimia itu bisa saja dicuri oleh kelompok militan.(rhs)

Berita Harian: Dunia

Berita Harian: Dunia


107 maut hari ketiga Ramadan di Iraq

Posted: 23 Jul 2012 09:53 AM PDT

BAGHDAD: Sekurang-kurangnya 107 orang terbunuh kena tembakan dan letupan bom di Iraq semalam dengan kumpulan al-Qaeda dipersalahkan dan dituduh cuba meningkatkan lagi permusuhan antara puak Sunnah, Syiah dan Kurdis.

Angka kematian itu dicatat sehari selepas 20 orang maut dalam beberapa letupan kelmarin. Kebanyakan serangan dilaporkan menyasarkan orang Syiah. Dalam satu serangan terhadap sebuah pos kawalan tentera di Dhuluiya, 70 kilometer ke utara Baghdad, sekumpulan lelaki bersenjata menggunakan senapang dan bom tangan bagi membunuh 16 askar.
Di bandar Taji, 20 kilometer ke utara Baghdad, enam letupan, satu daripadanya ledakan bom kereta berlaku dekat sebuah kompleks kediaman.

Letupan ketujuh di situ menyebabkan 32 terbunuh termasuk 14 anggota polis, 48 cedera, 10 daripadanya anggota keselamatan.

Dua bom kereta meletup dekat sebuah bangunan kerajaan di Kota Sadr, sebuah kawasan miskin Syiah di Baghdad. Letupan juga berlaku di daerah Hussainiya di pinggirnya.

Ia menyebabkan 21 terbunuh dan 73 cedera manakala sembilan orang termasuk enam askar maut dalam beberapa serangan di bandar Mosul.
Di Kirkuk, lima bom kereta membunuh enam orang dan mencederakan 17 lagi manakala serangan menerusi tembakan senjata api ke arah anggota keselamatan di pos kawalan di wilayah Diyala membunuh enam orang termasuk empat askar dan anggota polis selain mencederakan 30 lagi, kata sumber.

Serangan lain berlaku di bandar Khan Bani Saad, Udhaim, Tuz Khurmato, Samarra dan Dujail, semuanya di utara Baghdad, selain Diwaniya, di selatan.

Keganasan itu menyusuli ledakan bom kereta kelmarin di dua bandar selatan Baghdad dan bandar Najaf menyebabkan 20 maut dan 80 lagi cedera.

Angka korban terbaru adalah yang kedua terburuk selepas bulan lalu apabila 237 orang maut dan 603 cedera.

"Serangan terbaru mesej jelas daripada al-Qaeda bahawa ia berazam mencetuskan perang antara puak.

"Ketika Syria juga bergolak, serangan ini perlu dipandang serius," katanya.
REUTERS

Pakistan sedia bantu pasangan kahwin lari

Posted: 23 Jul 2012 09:50 AM PDT

PESHAWAR: Sebuah mahkamah Pakistan mengarahkan polis melindungi satu pasangan Afghanistan yang bimbang dibunuh saudara sebelah wanita itu selepas mereka kahwin lari.

Hewad, 22, dan Mariyam Marjman lari dari Kabul bulan lalu selepas jatuh cinta untuk berkahwin di bandar Abbottabad, barat laut Pakistan. Marjman yang seusia pasangan berkata, ibu bapanya mahu dia berkahwin dengan seorang lelaki tua.
Lelaki berkenaan adalah suami kepada kakaknya yang baru-baru ini meninggal dunia.

Katanya, dia mungkin dibunuh kerana berkahwin lelaki pilihan hati jika dihantar pulang ke Afghanistan.

Mahkamah tinggi Peshawar mengambil kes itu selepas nasib pasangan berkenaan mendapat tumpuan ramai.

"Pasangan terbabit perlu diberi penginapan sebaik-baiknya di Peshawar selain keselamatan ketat kerana nyawa mereka terancam," kata hakim Dost Muhammad Khan. Pasangan itu pada mulanya dipisahkan sebelum dibawa bersama dengan diiringi polis bersenjata ke mahkamah.

Hakim menjadualkan sesi keterangan minggu depan bagi memastikan arahan mereka dilaksanakan.
AFP

detikcom

detikcom


Nachrowi: Pelihara Ormas Ibarat Pelihara Burung

Posted: 23 Jul 2012 01:06 PM PDT

Selasa, 24/07/2012 03:00 WIB

Berbagi informasi terkini dari detikcom bersama teman-teman Anda Connect with Facebook

Jakarta Calon Wakil Gubernur DKI Jakarta Nachrowi Ramli menilai kehadiran ormas dirasakan cukup bermanfaat bagi sebuah kota. Keberadaan ormas dijamin Undang-Undang sesuai azas Pancasila.

"Ormas itu dijamin keberadaannya oleh undang-undang dan sesuai dengan azas Pancasila," ujar Nachrowi Ramli di Twin Plaza, Jakarta, Senin (23/7/2012).

Bahkan, Nara, sapaan akrab Nachrowi mengatakan, mengelola ormas ibarat memelihara seekor burung.

"Mengelola ormas itu seperti memegang burung. Kalau terlalu kencang, dia mati, tetapi kalau kendor dia kabur. Ormas itu banyak manfaatnya," tuturnya

Nara yang juga merupakan pimpinan salah satu ormas kedaerahaan ini juga mengatakan, kehadiran ormas sangat membantu Pemprov DKI dalam menyampaikan kegiatan kemasyarakatan.

Ormas sebutnya juga membantu mensosialisasikan penggunaan hak pilih warga dalam Pilkada putaran kedua pada 20 September nanti.

"Anggaran Rp 140 triliun itu tidak akan cukup kalau tidak dibantu ormas. Banyak ormas di Jakarta, dan itu sangat membantu," tandasnya.

(ray/fdn)

Tutup
 Share to Facebook:

You are redirected to Facebook

loadingSending your message

Message has successfully sent


Dukung Foke atau Jokowi, PPP: Masak Mau Kalah Lagi?

Posted: 23 Jul 2012 12:39 PM PDT

Selasa, 24/07/2012 02:39 WIB

Berbagi informasi terkini dari detikcom bersama teman-teman Anda Connect with Facebook

Jakarta Partai Persatuan Pembangunan (PPP) belum memutuskan arah dukungan di putaran kedua Pemilihan Gubernur DKI Jakarta. Fauzi Bowo atau Joko Widodo, PPP masih mengkalkulasi dukungan.

"PPP masih menjalin komunikasi dengan kedua pasang calon. Belum ada kepastian secara yuridis formal karena kami harus melalui mekanisme rapat pimpinan untuk memutuskannya," kata Wakil Ketua DPW PPP DKI Jakarta, Joko Krismianto kepada detikcom, Senin (23/7/2012) malam.

Menurut dia, secara individu kader ataupun pengurus partai memiliki pilihan masing-masing. Namun, pilihan yang akan diputuskan nantinya harus mengakomodir kemauan kader dan simpatisan.

Untuk mengalihkan dukungan, PPP mensyaratkan sesuatu. "Pasti ada bargaining-nya cuma masih kita bicarakan," terang Joko.

Namun yang pasti, PPP menginginkan calon gubernur yang diusung adalah pemimpin yang diyakini dapat membenahi setumpuk persoalan di Ibukota.

"Bagaimana Jakarta bisa lebih maju, bukan hanya wacana tapi secara implementasinya terlihat. Suara konstituen kami mengingikan hal itu," imbuhnya.

Joko memastikan, meski PPP berlandaskan ideologi Islam namun tetap membuka ruang bagi pasangan nonmuslim untuk memimpin Jakarta. "Siapapun pemimpinnya, selama tidak dzalim itu akan diterima dengan lapang dada, tidak ada masalah dengan SARA. Jokowi kan orang Islam dan kami tidak mentolerir isu SARA karena partai kami tetap terbuka," tutur dia.

Lalu Jokowi-kah yang dipilih? "Belum ada keputusan. Tapi masak kita mau kalah dua kali?" kata Joko.

Seperti diketahui jelang putaran kedua, sejumlah parpol yang jagonya kalah di putaran pertama tengah didekati 2 pasangan calon. Ada Partai Keadilan Sejahtera (PKS) yang mengusung Hidayat Nurwahid dan PPP, PDS, Golkar yang mengusung Alex Noerdin.

Selain parpol, suara dari pendukung calon independen yakni Hendardji Supandji dan Faisal Basri juga menjadi sasaran tim sukses dari Foke dan Jokowi yang melaju di pemilihan 20 September mendatang.

(fdn/nvc)

Tutup
 Share to Facebook:

You are redirected to Facebook

loadingSending your message

Message has successfully sent